Ria Ricis Menyebut Dirinya Berstatus Janda Saat Ngobrol Santai dengan Sule

Oleh sarahsalsabillaSunday, 24th March 2024 | 09:00 WIB
Ria Ricis  Menyebut Dirinya Berstatus Janda Saat Ngobrol Santai dengan Sule
Belum ada putusan cerai dari Pengadilan Agama, tapi Ria Ricis mengaku dirinya sudah berstatus janda. Foto: Instagram @riaricis1795

PINUSI.COM - Ria Ricis kini sedang dalam proses perceraian dari Teuku Ryan.

Putusan cerai belum disampaikan oleh pengadilan.

Namun, belum lama ini Ria Ricis mengunggah video perbincangan dengan Sule, yang mengisyaratkan adik Oki Setiana Dewi itu sudah berniat pisah dari suaminya.

Dalam konten video tersebut, Sule tampak datang ke rumah Ria Ricis untuk membuat konten sahur bareng.

Terlihat di sela momen makan sahur bersama, Ria Ricis dan Sule saling melontarkan candaan yang menyinggung status pernikahan masing-masing.

Sule sudah bercerai dari Nathalie Holscher dan sedang menjalin hubungan asmara dengan Santyka Fauziah.

Sebelum Ria Ricis melontarkan kata-kata yang bikin netizen julid, Sule terlebih dahulu mengungkapkan dirinya sedang sendirian di rumah.

"assalamualaikum. Aku kan kebetulan enggak ada yang masakin," celetuk Sule kepada Ria Ricis, mengutip kanal YouTube Ricis Official yang potongannya viral setelah diunggah ulang melalui akun Instagram @pembasmi.kehaluan.reall, Selasa (19/3/2024).

Mendengar pernyataan Sule, Ria Ricis pun merespons dengan candaan yang menyiratkan dirinya siap menjadi seorang janda.

Ia berseloroh kini status pernikahannya sama seperti Sule.

"Iya, ih. Om duda, ya? Sama saya juga," celetuk Ria Ricis.

Sewaktu melontarkan kalimat tersebut, Ria Ricis terlihat santai sambil tertawa-tawa di hadapan Sule.

Seolah dirinya sudah tak terusik dengan statusnya setelah cerai.

Mendengar kalimat yang dilontarkan Ria Ricis, netizen yang menyaksikan potongan video di akun Instagram tersebut langsung melempar beragam reaksi. Beberapa di antara mereka ada yang justru menyayanngkan sikap Ricis. (*)

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 5 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 3 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 2 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in an hour
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 13 minutes
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 9 minutes ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 10 minutes ago
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | an hour ago
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | an hour ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta