Oki Setiana Dewi Jadi Saksi di Sidang Cerai Ria Ricis

Oleh NoerAlam123Monday, 25th March 2024 | 17:30 WIB
Oki Setiana Dewi Jadi Saksi di Sidang Cerai Ria Ricis
Kakak Ria Ricis, Oki Setiana Dewi dan Shindy Putri, menjadi saksi sidang cerai adiknya di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Senin (25/3/2024).

PINUSI.COM - Oki Setiana Dewi jadi saksi dalam lanjutan sidang cerai adiknya, Ria Ricis, di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Senin (25/3/2024).

Oki Setiana Dewi hadir bersama adiknya, Shindy Putri, yang juga menjadi saksi siang cerai Ria Ricis. 

Sidang cerai lanjutan kali ini beragendakan keterangan dari saksi-saksi yang didatangkan oleh pihak penggugat, Ria Ricis.

Jelang sidang, Oki hanya meminta doa untuk kelancaran sidang cerai Ria Ricis. 

"Doain aja yang terbaik," ujar Oki Setiana Dewi, Senin (25/3/2024).

Oki tidak merasa gugup dan siap menjadi saksi atas perceraian Ricis dan Teuku Ryan di sidang cerai.

"Saksi kan hanya memberikan keterangan yang di tahu," ungkap Oki Setiana Dewi. 

Ricis maupun Teuku Ryan tidak hadir dalam sidang cerai lanjutannya kali ini, dan hanya diwakilkan oleh masing-masing kuasa hukum.

Oki maupun Shindy Putri sempat menempol Ria Ricis melalui sambungan video call. 

YouTuber Ria Ricis mengugat cerai suaminya, Teuku Ryan, di Pengadilan Agama Jakarta Selatan pada 30 Januari 2024.

Gugatan cerai dari pemilik nama lengkap Ria Yunita ini diterima dengan nomor perkara 547/Pdt.G/2024/PA.JS. (*)

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 7 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 6 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 2 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in an hour
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 31 minutes
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | an hour ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 2 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 3 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 3 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta