Raih Keberkahan Ramadan, Jhon LBF dan Kipaskipas Bagikan Sembako kepada yang Membutuhkan

Oleh wisnuhasanuddinSunday, 31st March 2024 | 15:00 WIB
Raih Keberkahan Ramadan, Jhon LBF dan Kipaskipas Bagikan Sembako kepada yang Membutuhkan
Jhon LBF bersama Kipaskipas menyiapkan paket sembako meliputi beras, gula, hingga minyak goreng. Foto: Kipaskipas/Dicky Hazmi

PINUSI.COM - Program ngabuburit (ngabur ngabur duit) Jhon LBF bersama Kipaskipas pada episode ketiga ini, menyiapkan paket sembako yang akan diberikan kepada orang yang membutuhkan. 

Pada episode ketiga ini, Jhon LBF bersama Kipaskipas menyiapkan paket sembako meliputi beras, gula, hingga minyak goreng. 

"Sembako ini akan gua berikan ke orang-orang yang membutuhkan di wilayah Jakarta Selatan," kata Jhon.

John bersama Kipaskipas Program ngabuburit (ngabur ngabur duit), membagikan sembako ini dengan harapan bermanfaat bagi para penerima pada Bulan Ramadan.

Saat berkeliling, Jhon bertemu seorang lansia penjual tisu bernama Sumiati.

"Ini saya ada paket sembako dari Kipaskipas yang merupakan aplikasi media sosial karya anak bangsa."

"Di mana Kipaskipas itu bisa untuk berdonasi," ujarnya.

Usai memberikan bantuan kepada Sumiati, Jhon bertemu pria tukang sapu, yang kemudian juga memberikan bantuan yang dapat dikonsumsi.

Setidaknya, Jhon LBF bersama Kipaskipas memberikan paket sembako kepada 8 orang yang membutuhkan, dengan harapan berbagi berkah di Bulan Ramadan menjadi kunci toleransi, berbagi, serta menguatkan sesama manusia. (*)

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 6 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 3 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 2 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta