Yayang C. Noer Mengajak Masyarakat Untuk Mendukung Aplikasi Kipaskipas Garapan Karya Anak Bangsa

Oleh wisnuhasanuddinSunday, 31st March 2024 | 23:30 WIB
Yayang C. Noer Mengajak Masyarakat Untuk Mendukung Aplikasi Kipaskipas Garapan Karya Anak Bangsa
Artis Senior Jajang C.Noer (FOTO: KIPASKIPAS/MULYANTO)

PINUSI.COM - Aktris senior Yayang C. Noer mengajak masyarakat untuk mendukung karya anak bangsa dengan mendownload aplikasi Kipaskipas.

Hal tersebut ia sampaikan saat menjalani syuting film "Anak Kunti" garapan Drias Production dan Sinema Imaji yang berkolaborasi dengan aplikasi Kipaskipas di Yogyakarta.

"Jadi Kipaskipas itu sebuah aplikasi buatan anak bangsa, dimana didalamnya terdapat fitur portal berita DM berbayar dan fitur donasi sebuah inovasi yang keren," pungkasnya.

Perempuan kelahiran Prancis ini juga mengatakan bahwa aplikasi Kipaskipas menjadi salah satu produk anak bangsa yang menarik, karena didalamnya terdapat banyak fitur.

Selain itu juga ia mengatakan bahwa fitur yang pamungkas dari aplikasi Kipaskipas ini masyarakat dapat berdonasi baik berupa uang maupun barang.

"Karena pada aplikasi Kipaskipas kita tidak saja berdonasi uang tapi juga bisa dengan barang," katanya.

Menurutnya dengan adanya aplikasi ini, ia berharap dan mendukung karya anak bangsa yang memiliki fitur bukan hanya informasi melainkan dapat membantu sesama.

"Jadi dukung aplikasi anak bangsa ini dengan download aplikasi Kipaskipas. Anda akan merasakan keistimewaannya," tutupnya. (*) 

Terkini

Baim Wong Sebut Paula Verhoeven Manipulatif, Benarkah?
Baim Wong Sebut Paula Verhoeven Manipulatif, Benarkah?
PinTertainment | in 5 hours
WhatsApp Hadirkan Fitur Musik di Status, Begini Cara Menggunakannya
WhatsApp Hadirkan Fitur Musik di Status, Begini Cara Menggunakannya
PinTect | in 4 hours
Baim Wong Kecewa, Ingin Sidang Perceraian dengan Paula Verhoeven Digelar Terbuka
Baim Wong Kecewa, Ingin Sidang Perceraian dengan Paula Verhoeven Digelar Terbuka
PinTertainment | in 3 hours
Grab Indonesia Patuh Arahan Presiden Prabowo, Tapi Tak Semua Driver Ojol Dapat BHR
Grab Indonesia Patuh Arahan Presiden Prabowo, Tapi Tak Semua Driver Ojol Dapat BHR
PinNews | in 2 hours
Rp. 300 Milyar Dana PIP Dibalikin Ke Negara, Ini Kata Komisi Informasi Publik
Rp. 300 Milyar Dana PIP Dibalikin Ke Negara, Ini Kata Komisi Informasi Publik
PinNews | in an hour
Ahok Terkejut Saat Diperiksa Kasus Korupsi Pertamina: "Kok Gila Juga, Ya"
Ahok Terkejut Saat Diperiksa Kasus Korupsi Pertamina: "Kok Gila Juga, Ya"
PinNews | 11 hours ago
Patrick Kluivert Pilih Jordi Cruyff sebagai Penasihat Teknis Timnas Indonesia, Ini Alasannya
Patrick Kluivert Pilih Jordi Cruyff sebagai Penasihat Teknis Timnas Indonesia, Ini Alasannya
PinSport | 15 hours ago
Timnas Indonesia Siap Hadapi Australia, Para Pemain Berkumpul Di Australia
Timnas Indonesia Siap Hadapi Australia, Para Pemain Berkumpul Di Australia
PinSport | Thursday, 13th March 2025 | 14:14 WIB
Cocok Untuk Menhabiskan THR, Ini Rekomendasi HP Murah dengan Layar AMOLED Terbaik
Cocok Untuk Menhabiskan THR, Ini Rekomendasi HP Murah dengan Layar AMOLED Terbaik
PinTect | Thursday, 13th March 2025 | 13:23 WIB
Ifan Seventeen Resmi Ditunjuk sebagai Dirut PFN, Para Aktor Ramai Sindir Ifan
Ifan Seventeen Resmi Ditunjuk sebagai Dirut PFN, Para Aktor Ramai Sindir Ifan
PinTertainment | Thursday, 13th March 2025 | 12:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta