Gading Dan Gisel Liburan Akhir Tahun Bareng Demi Gempi

Oleh AntoWednesday, 28th December 2022 | 08:23 WIB
Gading Dan Gisel Liburan Akhir Tahun Bareng Demi Gempi

PINUSI.COM - Gading Martin dan Gisella Anastasia merupakan mantan suami istri sejak rumah tangganya kandas beberapa tahun lalu.

Meski bukan lagi pasangan suami istri, keduanya masih tetap menjalin hubungan dekat. Hal tersebut lantaran demi memberi kasih sayang putrinya yaitu Gempita Nora Marten.

Kasih sayang yang diberikan Gading dan Gisel terwujud dalam perayaan hari Natal dan tahun Baru 2022 ini. Ditemui di bandara Soekarno Hatta pada Selasa (27/12) Gading, Gisel dan Gempi akan berangkat liburan ke London, Inggris.

BACA LAINNYA: 5 Tempat Perayaan Tahun Baru 2023 di Jakarta

"Kita tahun barunya dapat izin ke London ya nggak lama di sana." Ucap Gisel.

Liburan ini merupakan permintaan dari Putri semata wayangnya. Permintaan tersebut lantas membuat Gisel dan Gading harus bersama-sama ke luar negeri untuk menemaninya.

"Jalan-jalan buat ini (Gempi) kok. Iya liburan aja." Tutur Gisel.

"Emang dapat jadwal ke sana ya sama terus suka aja. Terakhir gempi ke sana juga udah lama. Liburan aja jalan-jalan 2 minggu." Kata Gading.

Terkait jadwal mereka yang padat, Gading mengatakan bahwa liburan ini memang sudah dipersiapkan.

"Kebetulan akhirnya memang janjian mau liburan jadi emang kosong." Tutur Gading.

Pinusi.com (27/12/2022)
https://pinusi.com/pinnews/brin-prediksi-jabodetabek-dilanda-badai-dan-banjir-besar-hari-ini/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 7 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 6 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 2 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in an hour
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 26 minutes
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | an hour ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 2 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 3 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 3 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta