Venna Melinda Alami KDRT, Ketua RT Angkat Bicara

Oleh AntoTuesday, 10th January 2023 | 09:54 WIB
Venna Melinda Alami KDRT, Ketua RT Angkat Bicara

PINUSI.COM - Belum genap 1 tahun pernikahan Ferry Irawan dan Venna Melinda, rumah tangga mereka saat ini diterpa kabar tidak mengenakan.

Kabar tersebut muncul setelah Venna Melinda melaporkan suaminya itu ke Polres Kediri dengan kasus dugaan Kekerasan Dalam Rumah Tangga.

Ketua RT tempat kediaman Ferry dan Venna, Safiih Hazanih pun angkat bicara. Ia mengaku kaget dengan kabar tersebut. Menurutnya, sosok Ferry merupakan sosok yang baik sejauh ini.

BACA LAINNYA : Polemik Pernyataan Mahfud MD, Koalisi Masyarakat Sipil : Tidak Mendasar Bahkan Menyesatkan

"Rukun-rukun saja, saya juga kaget dengar berita. Ada temen kirim kayak gini. Mereka rukun dan pengantin baru," ucap Safiih.

Meski begitu, Safiih juga mengaku tidak begitu kenal dengan Ferry lantaran baru 3 bulan tinggal di wilayahnya.

Selain itu, dia menyebut bahwa keluarga Venna Melinda dan Ferry Irawan sangat ramah terhadap warga. Terutama ketika ada kegiatan-kegiatan di kompleks.

"Ramah orangnya." pungkasnya.

Diketahui, Venna Melinda dan Ferry Irawan menikah di Bali, Senin (7/3/2022).

Ferry menikahi Venna Melinda dengan mahar seperangkat alat shalat dan perhiasan berlian seberat 80 gram.

https://pinusi.com/pintertainment/diduga-kdrt-ferry-irawan-dipolisikan-venna-melinda/

Editor : Cipto Aldi

Tag

Terkini

Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
PinHealth | in 3 hours
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
PinFinance | in 3 hours
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta