Menjelang Pernikahan, Kiky Saputri Jalani Prosesi Siraman Dan Pengajian

Oleh AntoMonday, 23rd January 2023 | 20:17 WIB
Menjelang Pernikahan, Kiky Saputri Jalani Prosesi Siraman Dan Pengajian

PINUSI.COM - Komedian Kiky Saputri baru saja menggelar acara pengajian dan siraman menjelang pernikahannya dengan sang kekasih, M. Khairi di The Tribata, Jakarta Selatan, Sabtu (21/1).

Pada prosesi ini Kiky Saputri tampak tak kuasa membendung air matanya ketika prosesi sungkem ke orang tuanya.

"Aku salah satu orang yang ngelawak ya, tapi tadi sejak awal pengajuan sudah merasa terharu." ucap Kiky Saputri saat ditemui di Gedung The Tribrata Darmawangsa, Jakarta Selatan, Sabtu (21/1).

"Aku nggak kuat, rasanya banyak dosa." Lanjutnya.

BACA LAINNYA : Jangan Dibuang! Biji Semangka Bisa Bantu Kesuburan Pria, Hingga Kurangi Penuaan Dini

Kiky juga tak menyangka jika ia dapat menggelar pernikahan di tempat yang mewah seperti ini.

Komedian tersebut kemudian mengenang saat dimana ia pertama kali ke gedung tersebut untuk mengisi acara internal. Disaat itulah ia memiliki mimpi untuk menggelar pernikahan di sana.

"Aku baru cerita sama orang gedung tribrata ya, the power of kata-kata dulu aku 2019 aku pas pandemi pernah diundang sama Tribrata untuk mengisi acara internal mereka. Aku stand up comedy waktu itu. Aku kaya 'pengen deh nikah disini ntar' itu 2019 dna sekarang ketemu lagis ama marcommnya tribata, 'Kiki inget gak?' Aku inget dan pernah ngomong, Alhamdulillah terwujudlah." Ungkap Kiky.

Ia kemudian juga menceritakan perjalanan karirnya dari nol hingga mencapai di titik saat ini. Menurutnya, hal tersebut tak lepas dari andil kedua orangtuanya.

"Maksudnya pas ngeliat aduh gue nggak nih kalau ngomongin orangtua. Wajah orang tua tuh kayak ngeliat MasyaAllah dulu tuh kita orang susah loh mah." cerita Kiky Saputri.

"Kebayang dulu tinggal di gang, cuma maksudnya kebayang betapa kita berjuang bareng-bareng dari titik nol sampe aku dititik ini. Itu yg bikin haru banget." sambungnya.

https://pinusi.com/pinhealth/gak-perlu-tiket-vaksin-booster-kedua-peduli-lindungi/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
PinHealth | in 4 hours
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
PinFinance | in 4 hours
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta