Rayakan Ulang Tahun ke-10, BTS Rilis Lagu 'Take Two'

Oleh SuneniWednesday, 31st May 2023 | 19:26 WIB
Rayakan Ulang Tahun ke-10, BTS Rilis Lagu 'Take Two'

PINUSI.COM -  Boyband asal Korea, BTS akan meluncurkan lagu terbaru mereka berjudul ‘Take Two’. Lagu ini akan diluncurkan pada tanggal 9 Juni 2023 mendatang untuk merayakan Anniversary ke 10 mereka di dunia musik. BTS sendiri melakukan debut pada tanggal 13 Juni 2023 di kutip dari JAWA POS.

“Untuk merayakan Anniversary ke 10 mereka, BTS akan merilis digital single 'Take Two' di Juni mendatang. Ketujuh member berpartisipasi dalam ‘Take Two’,” demikian pertanyaaan resmi BIGHIT via aplikasi Weverse.

BACA LAINNYA: Gelar Konser Tiga Hari di BSD, Suga BTS Janji Kembali Lagi dan Bawa Semua Anggota BTS ke Indonesia

BIGHIT mengatakan  lagi ini sebagai ucapan terimakasih BTS kepada fans mereka ARMY yang selalu setia mendukung  BTS sejak awal debut. 

“Ini merupakan lagu yang menyampaikan penghargaan mereka kepada ARMY untuk semua cinta yang kalian berikan dan keinginan mereka (BTS) untuk selalu bersama dengan kalian,” jelas agensi.

https://pinusi.com/pintertainment/dua-bulan-lagi-new-jeans-siap-comeback/
Editor: Cipto Aldi

Tag

Terkini

Promo iBox Spesial Ramadan 2025: Diskon dan Harga Terbaru iPhone di Indonesia
Promo iBox Spesial Ramadan 2025: Diskon dan Harga Terbaru iPhone di Indonesia
PinTect | 19 minutes ago
Grab Indonesia Umumkan Bonus Hari Raya untuk Mitra Pengemudi, Ini Kriteria Penerimanya
Grab Indonesia Umumkan Bonus Hari Raya untuk Mitra Pengemudi, Ini Kriteria Penerimanya
PinNews | 30 minutes ago
Food Reviewer Codeblu Diperiksa Polisi atas Dugaan Pemerasan, Benarkah?
Food Reviewer Codeblu Diperiksa Polisi atas Dugaan Pemerasan, Benarkah?
PinTertainment | 2 hours ago
Kronologi Rodrigo Duterte Ditangkap, Mantan Presiden Filipina Akan Diadili di ICC
Kronologi Rodrigo Duterte Ditangkap, Mantan Presiden Filipina Akan Diadili di ICC
PinNews | 4 hours ago
29 Penyanyi Top Indonesia Gugat UU Hak Cipta ke Mahkamah Konstitusi
29 Penyanyi Top Indonesia Gugat UU Hak Cipta ke Mahkamah Konstitusi
PinTertainment | 6 hours ago
Wendy Cagur Dilarikan ke Rumah Sakit Saat Acara Sahur, Kenapa ?
Wendy Cagur Dilarikan ke Rumah Sakit Saat Acara Sahur, Kenapa ?
PinTertainment | 7 hours ago
Ini Jadwal Pengaturan Lalu Lintas Mudik Lebaran 2025: One Way, Contra Flow, dan Ganjil Genap
Ini Jadwal Pengaturan Lalu Lintas Mudik Lebaran 2025: One Way, Contra Flow, dan Ganjil Genap
PinNews | 7 hours ago
Segini  THR 2025 bagi Pengemudi Ojol Gojek, Grab, dan Maxim Menurut Anjuran Pemerintah
Segini THR 2025 bagi Pengemudi Ojol Gojek, Grab, dan Maxim Menurut Anjuran Pemerintah
PinNews | 8 hours ago
Kapolres Ngada Nonaktif AKBP Fajar Widyadharma Terlibat Kasus Pencabulan Anak di Kupang
Kapolres Ngada Nonaktif AKBP Fajar Widyadharma Terlibat Kasus Pencabulan Anak di Kupang
PinNews | 10 hours ago
Presiden Prabowo Resmi Umumkan THR dan Gaji ke-13 bagi 9,4 Juta Aparatur Negara
Presiden Prabowo Resmi Umumkan THR dan Gaji ke-13 bagi 9,4 Juta Aparatur Negara
PinNews | Tuesday, 11th March 2025 | 19:54 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta