Orang Kecanduan Ponsel, Bos Apple Ingatkan iPhone Punya Fitur Screen Time

Oleh AndikaTuesday, 16th April 2024 | 00:30 WIB
Orang Kecanduan Ponsel, Bos Apple Ingatkan iPhone Punya Fitur Screen Time
Tim Cook, CEO Apple, menyatakan banyak pengguna iPhone kecanduan melihat layar iPhone terlalu lama. Foto: Pinterest/Fortune

PINUSI.COM - Tim Cook, CEO Apple, menyatakan banyak pengguna iPhone kecanduan melihat layar iPhone terlalu lama.

Cook diminta menjawab tentang kecenderungan masyarakat modern untuk terus melihat layar ponsel, dan mempengaruhi kesehatan mental mereka.

Lalu, Cook mengingatkan kembali, iPhone memiliki fitur Screen Time, yang dapat menunjukkan berapa lama pengguna menjajal HP.

Cook menyatakan, fitur ini dirancang secara sengaja untuk memberi tahu pengguna, apakah hubungan mereka dengan HP masih dalam batas normal atau mungkin berbahaya.

Bagi orang-orang yang tidak lahir di era digital, mungkin lebih mudah melepas kecanduan HP.

Namun, bagi orang-orang yang lahir dan langsung terbiasa dengan dunia digital, hal ini lebih sulit.

Karena, hampir semua interaksi dan pencarian data dilakukan secara online, batasan antara dunia digital dan dunia nyata tampaknya semakin tidak jelas.

Cook mengatakan, teknologi sangat penting untuk membantu orang melakukan apa yang sebelumnya tidak bisa mereka lakukan, dan mempelajari hal-hal yang sebelumnya tidak dapat mereka lakukan.

Sepanjang 2022, orang Indonesia menghabiskan 5,7 jam per hari menatap layar HP, meningkat tajam dari 5,4 jam per hari di 2021.

Sejak pandemi pada 2020 lalu, kecanduan HP di Indonesia meningkat tajam.

Untuk pertama kalinya, laporan data.ai menunjukkan penggunaan HP orang Indonesia tembus 5 jam sehari.

Ini beda dari 3,9 jam sehari, atau 1,1 jam kurang pada 2019.

Sepanjang tahun 2022, tidak hanya Indonesia, Brasil, Arab Saudi, Singapura, dan Korea Selatan melampaui 5 jam per hari menggunakan perangkat seluler. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta