Ingin Berinvestasi di Indonesia, Bos Apple dan Microsoft Bakal Bertemu Jokowi Bulan Depan

Oleh AndikaMonday, 25th March 2024 | 04:30 WIB
Ingin Berinvestasi di Indonesia, Bos Apple dan Microsoft Bakal Bertemu Jokowi Bulan Depan
Tim Cook dari Apple dan Satya Nadella dari Microsoft, berencana mengunjungi Indonesia pada April mendatang. Foto: Apple Developer

PINUSI.COM - Tim Cook dari Apple dan Satya Nadella dari Microsoft, berencana mengunjungi Indonesia pada April mendatang.

Selama lawatan mereka nanti, sejumlah rencana akan dibuat.

Cook baru tiba pada 20 April 2024, sedangkan Nadella dijadwalkan tiba di Indonesia pada 17 April 2024.

Keduanya disebutkan berniat berinvestasi di Indonesia.

Wakil Menteri Kominfo Nezar Patria berharap kerja sama dengan dua perusahaan dapat memiliki dampak yang signifikan bagi Indonesia, termasuk pembangunan dan keterampilan bakat digital di negara ini.

"Tentu saja kita menyambut gembira ya kedatangan dua platform raksasa ini ya, baik Apple maupun Microsoft," kata Nezar.

Kata Nezar, pemerintah mendorong kedua perusahaan itu untuk berinvestasi di bidang produksi dan sumber daya manusia.

“Kami membuka tangan yang lebar, dan tentu saja sambil memperkuat kekuatan nasional kita sendiri,” ucap Nezar.

Selain itu, dilaporkan pihak Apple dan Microsoft ingin mengadakan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi), dan keduanya telah mengirimkan surat terkait hal ini. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta