Ingin Berinvestasi di Indonesia, Bos Apple dan Microsoft Bakal Bertemu Jokowi Bulan Depan

Oleh AndikaMonday, 25th March 2024 | 04:30 WIB
Ingin Berinvestasi di Indonesia, Bos Apple dan Microsoft Bakal Bertemu Jokowi Bulan Depan
Tim Cook dari Apple dan Satya Nadella dari Microsoft, berencana mengunjungi Indonesia pada April mendatang. Foto: Apple Developer

PINUSI.COM - Tim Cook dari Apple dan Satya Nadella dari Microsoft, berencana mengunjungi Indonesia pada April mendatang.

Selama lawatan mereka nanti, sejumlah rencana akan dibuat.

Cook baru tiba pada 20 April 2024, sedangkan Nadella dijadwalkan tiba di Indonesia pada 17 April 2024.

Keduanya disebutkan berniat berinvestasi di Indonesia.

Wakil Menteri Kominfo Nezar Patria berharap kerja sama dengan dua perusahaan dapat memiliki dampak yang signifikan bagi Indonesia, termasuk pembangunan dan keterampilan bakat digital di negara ini.

"Tentu saja kita menyambut gembira ya kedatangan dua platform raksasa ini ya, baik Apple maupun Microsoft," kata Nezar.

Kata Nezar, pemerintah mendorong kedua perusahaan itu untuk berinvestasi di bidang produksi dan sumber daya manusia.

“Kami membuka tangan yang lebar, dan tentu saja sambil memperkuat kekuatan nasional kita sendiri,” ucap Nezar.

Selain itu, dilaporkan pihak Apple dan Microsoft ingin mengadakan pertemuan dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi), dan keduanya telah mengirimkan surat terkait hal ini. (*)

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | 3 hours ago
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | 3 hours ago
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | 4 hours ago
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | 4 hours ago
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | 4 hours ago
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | 5 hours ago
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 10 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 10 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 10 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB