Ini Dia Tampang Raja Hacker Pencipta Ransomware LockBit

Oleh AndikaMonday, 13th May 2024 | 00:01 WIB
Ini Dia Tampang Raja Hacker Pencipta Ransomware LockBit
Dmitry Yuryevich Khoroshev, sosok pengembang ransomware LockBit. Foto: State.gov

PINUSI.COM - Selama beberapa tahun terakhir, ancaman ransomware menjadi lebih ganas.

LockBit adalah geng hacker yang paling banyak menyebarkan virus berbahaya, yang mengunci data korban dan memeras tebusan.

Sosok pengembang ransomware LockBit baru-baru ini diketahui publik.

Nama hacker-nya adalah Dmitry Yuryevich Khoroshev (31), menurut Badan Kejahatan Nasional Inggris.

Departemen Kehakiman Amerika Serikat telah menahan warga Rusia tersebut, yang disebut LockBitSupp.

Khoroshev didakwa atas sejumlah pelanggaran, termasuk penipuan komputer, pemerasan, dan penipuan.

LockBitSupp juga sempat ingin menghentikan tindakan penegak hukum terkait LockBit, karena membuktikan LockBit masih aktif dan beroperasi.

Amerika Serikat telah memburu LockBit dan individu di baliknya, sejak beberapa tahun terakhir.

Bahkan, Departemen Luar Negeri menyatakan mereka akan memberikan hadiah sebesar 10 juta dolar, kepada mereka yang berhasil menangkap dan menghukum Khoroshev.

Selain itu, masyarakat dilarang berurusan dengannya oleh pemerintah setempat, seperti untuk membayar tebusan setelah diretas.

Jika seseorang membayar hacker, mereka akan dikenakan denda yang besar dan tuntutan lainnya.

Europol melaporkan, penegak hukum telah menemukan 2.500 kunci deksripsi yang dirampas LockBit.

Ini akan memungkinkan para korban ransomware membuka kembali data mereka yang sebelumnya dienkripsi oleh LockBit. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta