Free Fire Bakal Diblokir di Indonesia Jika Langgar Klasifikasi Gim

Oleh AndikaWednesday, 24th April 2024 | 02:00 WIB
Free Fire Bakal Diblokir di Indonesia Jika Langgar Klasifikasi Gim
Gim Free Fire akan diblokir jika terbukti melanggar Permenkominfo tentang Klasifikasi Gim. Foto: Goole play/Free Fire

PINUSI.COM - Peraturan Menteri Kominfo Nomor 2 Tahun 2024 memberikan wewenang kepada Kementerian Komunikasi dan Informatika, mengklasifikasikan permainan.

Dalam klasifikasi tersebut, rating harus dimasukkan untuk menyesuaikan muatan permainan dengan kelompok umur pemain.

Menteri Komunikasi dan Informatika Budi Arie Setiadi mengatakan, peringkat ini harus ada dan dikembalikan ke semua platform yang membutuhkannya, sangat mirip dengan film yang diberi label usia.

Pemerintah dapat memblokir permainan yang melanggar Peraturan Menteri Kominfo Nomor 2 Tahun 2024.

Nahar, Deputi Bidang Perlindungan Khusus Anak dari Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KPPPA), menyampaikan hal ini.

Nahar mengatakan, gim Free Fire (FF) akan diblokir jika terbukti melanggar Permenkominfo tentang Klasifikasi Gim.

Selain klasifikasi yang harus ditentukan oleh pengembang gim, para pemain harus bijaksana saat memainkan permainan yang sesuai usianya.

Budi Arie menekankan peraturan tersebut tentang kewajiban pendampingan orang tua untuk kelompok usia 3 tahun, 7 tahun, 13, dan 15 tahun.

Menkominfo menyarankan orang tua menggunakan mode anak (kids mode), yang saat ini sudah tersedia oleh produsen gawai dan pengembang gim, untuk mempermudah pengawasan.

Mode ini diaktifkan di sebuah gawai, dan memungkinkan akses ke konten yang ramah anak. (*) 

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta