Nissan Siapkan Mobil Sport Listrik Penerus GT-R

Oleh farizTuesday, 13th December 2022 | 13:33 WIB
Nissan Siapkan Mobil Sport Listrik Penerus GT-R

PINUSI.COM, Jakarta - Produsen otomotif, Nissan, akan mempercepat meluncurkan mobil sport listrik dalam waktu dekat ini. Mobil yang diberi nama Nismo Electric Sport Car tersebut digadang-gadang bakal menjadi pengganti tipe GT-R.

“Kami memiliki visi yang sangat penting di Eropa, yakni mobil baru. Inggris menjadi wilayah strategis dan istimewa bagi kami, terutama untuk performa mobil. Jadi kami akan memperkenalkan model menarik ke pasar Inggris dengan merek Nismo,” kata CEO Nissan, Takao Katagiri , dikutip InsideEDV.

BACA LAINNYA: Pegiat Otomotif Indonesia, Hobby Desain Modifikasi Velg Mobil Sendiri

Belum diketahui kapan Nismo Electric ini dirilis. Banyak yang berspekulasi jika perusahaan asal Jepang ini tidak terburu-buru dalam memproduksi mobil listrik ini.

Sebab mobil listrik ini rencananya akan menggunakan baterai solid state yang masih belum bisa dijual secara komersial karena biayanya cukup tinggi. Mereka akan mulai memproduksi mobil dengan tenaga tersebut mulai 2028.

Nissan juga dihadapkan pada persaingan yang sengit dengan produsen otomotif lainnya dalam mengembangkan baterai solid state pada 2029-2030. Saingan terberatnya adalah Porsche, Polestar hingga McLaren.

BACA LAINNYA: Penuhi Serat Bisa Menjadi Modal Untuk Memulai Gaya Hidup Sehat

Belum diketahui pula seberapa besar harga jual mobil sport listrik Nissan Nismo tersebut karena pihak produsen tidak mengungkapkan spesifikasi mobil listrik baru ini.

Editor: Anang Fajar Irawan

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta