Nilai-nilai Ramah Lingkungan Kentara Di Perangkat Eco Remote Samsung

Oleh adminnewsTuesday, 12th January 2021 | 14:58 WIB
Nilai-nilai Ramah Lingkungan Kentara Di Perangkat Eco Remote Samsung
Nilai-nilai Ramah Lingkungan Kentara Di Perangkat Eco Remote Samsung (Foto: Samsung)

Eco Remote Control, sekali pengisian bisa bertahan hingga dua tahun

Pasar Smart TV dan Smartphone belum bisa bikin berpuas diri, Samsung pun memulai debutnya di pasar Eco Remote Control. Seperti kebanyakan remote pintar yang bertugas membantu penggunanya mengoperasikan perangkat TV, pada inovasi terbaru ini sudah Samsung bekali beberapa tombol pintasan atau shorcut, dan tampilan ramping juga simpel.

Yang menjadi keunggulan utama, ada pada sumber tenaganya. Tidak perlu lagi menyematkan baterai pada bagian belakang, pengendali jarak jauh ini. Sumber energi remote ini adalah tenaga surya.

Hebatnya, untuk sekali pengisian baterai saja, perangkat ini bisa bertahan hinggga dua tahun lamanya. Dan mengenai berapa panjang umur atau batas maksimal masa guna baterai sekitar tujuh tahun.

Konsep dan nilai ramah lingkungan begitu kentara, pada produk anyar ini. Proses produksinya menggunakan bahan plastik polyethyiene terephthalate tertanam sebanyak dua puluh delapan persen (28%) menjadi bahan yang terpakai dalam proses pembuatan “alat pendukung” ini dengan berat total sekitar 31 gram.

BACA JUGA: SAMSUNG RILIS LAYAR PINTAR ANYAR

Akan tetapi, Samsung tidak benar-benar meniadakan fungsi pengisian dengan kabel pengisi daya. Sebab, mengisi daya Eco Remote Control, juga bisa menggunakan USB Type C, dan proses pengisiannya juga terbilang cepat

Perusahaan mengklaim, inovasi ini ampuh mengurangi limbah plastik, .“Ini akan membantu mencegah pemborosan 99 juta baterai AAA yang diproyeksikan selama tujuh tahun”, Demkian isi keterangan tertulis resmi Samsung.

Terlepas dari itu semua, Samsung juga turut menghadirkan kotak ramah lingkungan untuk pembelian barang-barang elektornik. Kotak ini adalah salah satu bentuk sinergi Samsung dalam mengurangi limbah plastik. “Samsung menawarkan solusi berkelanjutan yang dapat mendaur ulang hingga 200.000 ton limbah kardus TV per tahun dan mengubahnya menjadi dekorasi rumah” tutup pernyataan Samsung.

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta