United E-Motor Bakal Meluncurkan Tiga Motor Listrik dengan Harga Murah di Tahun 2023

Oleh dialpuFriday, 30th December 2022 | 21:16 WIB
United E-Motor Bakal Meluncurkan Tiga Motor Listrik dengan Harga Murah di Tahun 2023

PINUSI.COM - United E-Motor bakal meengeluarkan tiga model motor listrik murah, untuk harga kisaran dari Rp 10 Juta hingga Rp 15 jutaan di 2023 nanti. PT TDI berharap dengan menghadirkan motor listrik yang murah ini untuk berbagai kalangan.

Diantara model motor listrik yang dibanderol dengan harga Rp 10-15 juta itu, berencana akan di launching antara Januari atau Februari 2023 mendatang. Tampilan dari motor listrik tersebut bakal lebih ramping dan kecil dari T dan TX series yang telah ada sebagai bagian dari United E-Motor.

Akselerasi dan daya tempuhnya akan disesuaikan dengan tampilan produk yang lebih kecil. Motor listrik ini akan tetap menjadi alternatif untuk dipakai sehari-hari oleh pengguna.

BACA LAINNYA: Motor Listrik Dapat Subsidi, Biaya Ngecas Harian Lebih Hemat Dibanding Isi BBM

Pada akhir 2022 ini United mempunyai tiga model motor listrik yaitu T-1800, TX1800, dan TX3000. Tiga model tersebut saat ini memiliki harga yang lumayan tinggi dari motor konvensional dengan harga yang terendah sekitar Rp 27 jutaan.

Dengan adanya model baru di 2023, harapannya selain memberikan pilihan baru untuk masyarakat juga mampu mengisi setiap kebutuhan pasar yang ada di Tanah Air. Target tersebut juga diharapkan dapat tercapai, karena Pemerintah juga telah mendorong dan mewacanakan regulasi berupa insentif untuk setiap pembelian kendaraan listrik di tahun 2023 nanti.

https://pinusi.com/uncategorized/komunitas-mercedes-jip-indonesia-sukses-jelajahi-tiga-pulau-di-long-touring-2022/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta