Platform Jual-Beli Mobil Bekas dari Indomobil Group, Goodcar.id

Oleh dialpuWednesday, 25th January 2023 | 18:42 WIB
Platform Jual-Beli Mobil Bekas dari Indomobil Group, Goodcar.id

PINUSI.COM - Kini transaksi mobil seken dengan gaya kekinian, mulai beralih ke penjualan daring atau online. Gak perlu mendatangi lokasi atau pertemuan fisik, semua kendaraan yang kalian incar bisa tampil di layar.

www.goodcar.id merupakan platform Indomobil Group dengan fungsi yang melayani jual-beli mobil bekas. Dengan beragam teknologi serta fitur yang canggih siap dirilis untuk memudahkan transaksi kalian, baik dari sisi pembeli maupun penjual mobil bekas di Indonesia.

BACA LAINNYA: New Carry, XL7, dan All-New Ertiga Jadi Tulang Punggung Suzuki Di Akhir 2022

Jual-beli mobil bekas/goodcar.id

Goodcar.id juga didukung dengan jaringan dealer-dealer hingga 82 cabang yang tersebar di seluruh Indonesia. Goodcar sebagai platfrom used car ini juga memiliki berbagai layanan, dari konsultasi seputar mobil, test drive sampai harga jual yang dikomunikasikan oleh para konsultan Goodcar.id.

Seluruh unit mobil yang dijual di Goodcar.id sudah melalui proses inspeksi ketat, dan telah dipastikan seluruh unit bebas dari banjir, dan juga dari tabrakan. Goodcar.id juga memastikan seluruh kelengkapan dokumen mobil dalam kondisi yang asli dan lengkap pastinya. Jadi pembeli mobil bekas tidak perlu khawatir, karena seluruh unit yang dijual kualitasnya terjamin.

https://pinusi.com/uncategorized/bugatti-berkolaborasi-dengan-bytech-mengeluarkan-e-scooter/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta