Siap-siap!, Android 14 Bakalan Blokir Aplikasi Jadul

Oleh dialpuFriday, 27th January 2023 | 09:05 WIB
Siap-siap!, Android 14 Bakalan Blokir Aplikasi Jadul

PINUSI.COM - Sebagai bentuk langkah mengurangi potensi adanya malware, Android 14 akan memulai pemblokiran aplikasi versi lama Android.

Seiring waktu berlalu, pedoman untuk Google Play Store telah memastikan untuk para pengembang Android untuk terus memperbarui aplikasi mereka untuk menggunakan fitur-fitur terbaru dan tindakan keamanan pada platform Android.

BACA LAINNYA: Pahami Sebelum Membeli!, 7 Cara Membeli Smartphone di Tahun 2023

Di bulan ini, pedoman tersebut telah diperbarui, yang mewajibkan aplikasi Google Play Store yang baru terdaftar untuk menargetkan minimal Android 12. Persyaratan level API minimum ini hanya diberlaukan untuk aplikasi yang ditujukan untuk Google Play Store.

Jika para pengembang ingin membuat aplikasi dengan versi lama, mereka dapat melakukannya dan cukup meminta untuk para penggunanaya untuk melakukan sideload file APK secara manual. Dan jika aplikasi Android belum memperbarui sebelum pedoman diubah, Play Store akan terus menyajikan aplikasi tersebut kepada mereka yang telah menginstalnya.

Menurut perubahan pada kode yang baru diposting tersebut, Android 14 diatur untuk memperketat persyaratan API, sepenuhnya memblokir pemasangan aplikasi yang sudah lama.

https://pinusi.com/pinnews/google-monopoli-iklan-online-pemerintah-as-gugat-perkara-tersebut/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
Apel Besar Pasukan Berani Mati di Jakarta: Amien Rais Ungkap Rencana Besar pada 22 September
PinNews | 3 hours ago
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
WhatsApp Segera Hadirkan Fitur Mention pada Status, Mirip Instagram Stories
PinTect | 3 hours ago
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
Tersangka Pembunuhan Gadis Penjual Gorengan Ditangkap !
PinNews | 4 hours ago
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
Anggota Komisi X Kritik Naturalisasi, Ini Jawaban Erick Thohir
PinSport | 4 hours ago
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
Nikita Mirzani Jemput Paksa Anak di Apartemen, Kondisi Anak Syok dan Histeris
PinTertainment | 4 hours ago
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
NPWP Jokowi, Sri Mulyani dan 6 Juta Data NPWP Lainnya Bocor !
PinNews | 5 hours ago
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
GP Mandalika Tidak Laku ? Tiket Baru Terjual Segini
PinSport | 10 hours ago
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
Polisi Masih Buru IS, Tersangka Pembunuhan Penjual Gorengan, Keluarga Minta IS Menyerahkan Diri
PinNews | 10 hours ago
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
Spoiler Lengkap One Piece Chapter 1127: Petualangan Baru di Negeri Misterius Elbaf
PinTertainment | 10 hours ago
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton  di Indonesia Selama Tur Asia
IShowSpeed Pecahkan Rekor Live Streaming 1 Juta Penonton di Indonesia Selama Tur Asia
PinTertainment | Wednesday, 18th September 2024 | 20:31 WIB