Pastikan Perjalanan Mudik Pelanggan Aman, Toyota Berikan Diskon Perawatan Mobil Selama Ramadan

Oleh dialpuFriday, 31st March 2023 | 10:00 WIB
Pastikan Perjalanan Mudik Pelanggan Aman, Toyota Berikan Diskon Perawatan Mobil Selama Ramadan

PINUSI.COM - PT Toyota Astra Motor (TAM) memperkenalkan program Ramadan bertema 'Nyaman dan Tenang Bersama Toyota,' untuk memberikan rasa nyaman dan aman bagi para pelanggan yang melakukan perjalanan mudik selama libur Lebaran tahun ini.

Menurut Wakil Presiden Direktur PT Toyota Astra Motor (TAM) Henry Tanoto, Toyota memberikan diskon sebesar 15 persen untuk pembelian komponen mobil pada program tersebut.

Dengan diskon yang diberikan, masyarakat diharapkan termotivasi untuk membawa kendaraan mereka ke bengkel resmi Toyota, dan melakukan perawatan rutin sebelum melakukan mudik Lebaran.

BACA LAINNYA: Mobil Listrik Mainan ini Bisa Ngedrift, Harganya Murah!

PT TAM akan menyediakan 11 posko mudik yang tersebar di lokasi strategis di seluruh Indonesia, selama musim mudik.

Posko-posko tersebut akan menawarkan layanan darurat, termasuk pemeriksaan kendaraan dan tempat istirahat untuk para pengemudi dan penumpang yang melakukan perjalanan mudik.

Jaringan posko tersebut terdiri dari 297 bengkel Toyota, yang akan tetap beroperasi selama arus mudik hingga arus balik, untuk memberikan layanan perawatan dan perbaikan kendaraan kepada pelanggan. (*)

https://pinusi.com/pinnews/antisipasi-lonjakan-arus-mudik-lebaran-2023-korlantas-polri-tambah-lajur-di-tol-cikampek/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta