Kritik Subsidi Kendaraan Listrik, Ini Isi Garasi Anies Baswedan

Oleh farizWednesday, 10th May 2023 | 21:00 WIB
Kritik Subsidi Kendaraan Listrik, Ini Isi Garasi Anies Baswedan

PINUSI.COM - Mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengkritik subsidi pemerintah untuk kendaraan listrik.

Ia mengkritisi subsidi kendaraan listrik yang digagas pemerintah pusat. Menurutnya, kebijakan tersebut tidak akan menyelesaikan masalah pencemaran udara, dan hanya akan menambah kemacetan jalan raya.

Perhitungan ini merupakan hasil penjumlahan jumlah penumpang yang dapat diangkut oleh kendaraan tersebut.

BACA LAINNYA: Ini 3 Ambulans Termewah di Dunia, Ada di Dubai

Dari data Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN), kekayaan Anies mencapai Rp10.955.779.684. Anies tak memiliki mobil atau motor listrik.

Aset itu disampaikan pada 31 Maret 2022 untuk periode 2021. Aset terbanyak meliputi tanah dan bangunan Rp14.715.962.000, harta bergerak lainnya Rp1.367.366.531, surat berharga Rp61.070.000, kas dan setara kas Rp1.208.221.107, dan aset lain Rp659.921,865.

Garasi mantan Gubernur Jakarta berisi sebuah mobil dan dua sepeda motor senilai Rp550 juta, yang terdiri dari mobil Honda Odyssey tahun 2016 senilai Rp450 juta, Motor Vespa Sprint tahun 1968 senilai Rp50 juta, dn motor Kawasaki EX250V tahun 2018 senilai Rp50 juta. (*)

https://pinusi.com/pintomotif/peminat-honda-cbr150r-masih-banyak-harga-bekasnya-masih-stabil/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 7 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 4 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta