Alone in the Dark Meluncurkan Reboot yang Mengerikan!

Oleh fauzifMonday, 29th May 2023 | 10:47 WIB
Alone in the Dark Meluncurkan Reboot yang Mengerikan!

PINUSI.COM - Alone in the Dark, franchise game survival horror klasik, akan mendapatkan reboot dan dijadwalkan rilis akhir tahun ini.

Sebagai pengantar, pengembang Interaktif dan penerbit THQ Nordic telah merilis prolog gratis yang dapat diunduh di platform Steam, PlayStation Store, dan Xbox Store.

Prolog ini mengikuti perjalanan Grace yang diminta untuk mengirim surat kepada keponakan Jeremy Hartwood, membuka pintu pada kengerian di Derceto Manor.

BACA LAINNYA: Apple Kembangkan Fitur iOS 17, Layar Kunci iPhone Bakal Jadi Pintar

Game lengkapnya akan menjadi reboot dari game asli dan menampilkan dua karakter yang dapat dimainkan, dengan suara dan penampilan yang diperankan oleh David Harbour dan Jodie Comer.

https://www.youtube.com/watch?v=G1-HARRgn74

Dalam versi lengkap, pemain akan mengalami petualangan di Derceto Manor yang penuh dengan misteri, monster, dan plot kejahatan yang akan menguji keyakinan mereka.

Alone in the Dark reboot dijadwalkan dirilis pada 25 Oktober, tepat pada saat Halloween.

https://pinusi.com/pinnews/pemilik-akun-netflix-yang-bagikan-password-bakal-didenda-rp118-000/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 6 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 5 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 4 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 4 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 3 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
Pemerintah Segel Empat Destinasi Wisata di Puncak Bogor Akibat Pelanggaran Lingkungan
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 10:02 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta