5 Cara Efektif Bersihkan Memori Internal Android yang Penuh

Oleh biancamdSunday, 3rd September 2023 | 21:00 WIB
5 Cara Efektif Bersihkan Memori Internal Android yang Penuh

PINUSI.COM - Memori internal pada ponsel dapat diibaratkan seperti otak manusia; jika sudah penuh, performanya akan terganggu.

Masalah ini seringkali membuat pengguna ponsel Android merasa terganggu, karena kinerja perangkatnya menjadi lambat.

Namun, Pinusian tidak perlu khawatir. Berikut ini lima cara efektif untuk membersihkan memori internal Android yang penuh:

BACA LAINNYA: 8 Cara Ampuh Perkuat Sinyal WiFi

  1. Uninstall Aplikasi yang Tidak Terpakai Lagi

Hapus aplikasi yang jarang digunakan. Langkah-langkahnya:

  • Buka menu 'Settings'
  • Pilih 'Apps'
  • Pilih aplikasi yang ingin dihapus
  • Klik 'Uninstall Apps'

2. Bersihkan Cache

Cache yang menumpuk dapat menghabiskan ruang penyimpanan dan memperlambat kinerja ponsel. Membersihkan cache secara berkala adalah langkah yang bijak. Cara membersihkan cache di browser:

  • Buka aplikasi Google Chrome
  • Klik ikon tiga titik di kanan atas
  • Pilih 'History'
  • Pilih 'Clear browsing data'
  • Pilih rentang waktu dan jenis data yang ingin dihapus
  • Klik 'Clear data'

3. Hapus File Tak Terpakai

File tak terpakai seperti foto, video, dan dokumen yang tidak dibutuhkan lagi, juga dapat mengisi ruang penyimpanan. Hapus file-file tersebut untuk membebaskan memori internal, caranya:

  • Buka 'Settings'
  • Pilih 'Battery and device care'
  • Klik 'Memory'
  • Klik 'Clear Now'

BACA LAINNYA: Tiga Langkah Bikin Nomor Halaman Berbeda di Satu Dokumen Pakai Microsoft Word

4. Hapus Data Aplikasi

Penghapusan data aplikasi dapat membantu mengurangi penggunaan memori.

Perlu diingat, data ini akan dihapus, jadi pastikan Pinusian tidak menghapus data yang penting. Caranya:

  • Buka 'Settings'
  • Pilih 'Apps'
  • Pilih aplikasi yang ingin dihapus data
  • Klik 'Clear Data'

5. Factory Reset

Metode ini akan mengembalikan ponsel ke pengaturan awal seperti saat pertama kali dibeli.

Pastikan Pinusian mencadangkan data penting sebelum melakukan langkah ini.

  • Buka 'Settings'
  • Pilih 'General Management'
  • Klik 'Reset'
  • Klik 'Factory Data Reset'
  • Klik 'Reset Device'
  • Pilih 'Delete All'

Dengan mengikuti salah satu atau beberapa cara di atas, Pinusian dapat membersihkan memori internal Android yang penuh dan meningkatkan performa ponsel Pinusian. Selamat mencoba! (*)

https://pinusi.com/suzuki-perkenalkan-skutik-lets-110-di-cina-desain-kompak-dan-performa-impresif/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 6 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 3 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 2 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta