10 Rekomendasi Tempat Tonton Streaming Film dan Acara TV, Legal dan Nyaman

Oleh biancamdWednesday, 6th September 2023 | 19:00 WIB
10 Rekomendasi Tempat Tonton Streaming Film dan Acara TV, Legal dan Nyaman

PINUSI.COM - Pinusian, jangan terjebak pada platform streaming ilegal seperti IndoXXI dan LK21, yang berisiko menginfeksi perangkat dengan malware atau menjadi korban scam dan phishing.

Gunakanlah platform resmi yang aman dan nyaman.

Bagi para pencinta film dan acara TV, berikut ini 10 tempat nonton streaming yang dapat Pinusian nikmati:

BACA LAINNYA: Google Meet Siapkan Fitur Duet AI, Bisa Catat Hasil Rapat Secara Otomatis

  1. Netflix
    Netflix menawarkan empat paket berlangganan, mulai dari Rp 54.000/bulan hingga Rp 186.000/bulan.
  2. Disney+ Hotstar
    Harga langganan baru akan berlaku pada 3 Oktober 2023, dengan Basic seharga Rp 65 ribu/bulan dan Premium seharga Rp 119 ribu/bulan atau Rp 799 ribu/tahun.
  3. HBO Go
    Nikmati konten HBO dengan harga mulai dari Rp 79 ribu/bulan.
  4. Vidio
    Vidio menyediakan konten film dan olahraga yang dapat diakses secara gratis atau berlangganan.
  5. iQiyi
    Saksikan film, drama, dan anime Asia melalui iQiyi dengan berlangganan akun VIP.
  6. Viu
    Berlangganan akun VIP Viu mulai dari Rp 33 ribu/bulan untuk menikmati beragam konten.
  7. We TV
    WeTV menyediakan film, series, anime, dan variety show yang bisa diakses gratis atau dengan akun VIP.
  8. Prime Video
    Nikmati konten dari Amazon Prime Video dengan harga Rp 59 ribu/malam.
  9. MAXstream
    Platform ini menawarkan konten lokal dan internasional dengan beragam kolaborasi streaming kelas dunia.
  10. Vision+
    Pilih paket Vision+ mulai dari Rp 35 ribu/bulan untuk Premium Sport hingga Rp 100 ribu/tahun, termasuk paket Premium mulia.

Dengan beralih ke platform streaming legal, Pinusian tidak hanya mendukung industri hiburan secara sah, tetapi juga dapat menikmati tayangan berkualitas tanpa risiko keamanan. (*)

https://pinusi.com/siap-siap-iphone-15-bakal-diluncurkan-pada-12-september-2023-intip-bocorannya/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta