Begini Langkah Gabung dan Gunakan Aplikasi Threads

Oleh findyamiraFriday, 7th July 2023 | 09:00 WIB
Begini Langkah Gabung dan Gunakan Aplikasi Threads

PINUSI.COM - Meta resmi merilis aplikasi baru bernama Threads, yang disebut menjadi pesaing utama Twitter.

Threads sudah bisa diunduh melalui App Store dan Play Store mulai Kamis (6/7/2023) kemarin.

Dalam aplikasi ini, pengguna bisa mengunggah teks hingga 500 karakter, serta berbagi foto dan video format vertikal dengan durasi hingga lima menit.

BACA LAINNYA: Orang Tua Kini Bisa Awasi Anak di Facebook dan Instagram

Tidak jauh berbeda dari Twitter, Threads juga dilengkapi fitur komentar, suka, unggah ulang, dan bagikan.

Berikut ini langkah-langkah untuk bergabung dan menggunakan Threads, yuk simak!.

  1. Unduh aplikasi Threads by Instagram pada App Store atau Play Store.
  2. Lalu login, nantinya ada notifikasi Login Activity yang masuk ke akun Instagram yang kamu miliki. Bisa klik setuju untuk melanjutkan ke tahap berikutnya.
  3. Selanjutnya akan di arahkan ke halaman profil. Lalu kamu bisa menghubungkan informasi pada akun Instagram seperti nama akun hingga tautan.
  4. Kemudian, dilanjutkan ke halaman privasi yang berisi rekomendasi akun untuk diikuti serta cara Threads bekerja. Kamu juga bisa mengatur akun kamu untuk di-publik atau privat.
  5. Setelah selesai, kamu tinggal klik 'Gabung Threads,' dan kamu sudah bisa menggunakan aplikasi tersebut.

Sebelum login Threads, kamu harus memiliki akun Instagram. Lantaran, nama pengguna kamu di Threads didapat dari nama akun Instagram kamu. (*)

https://pinusi.com/pintect/apple-urungkan-niat-bikin-vision-pro-dengan-harga-terjangkau/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 6 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 3 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 2 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 2 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 2 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta