Warga Mimika Papua Tengah yang Lahir pada 17 Agustus Bisa Dapat SIM A dan C Gratis

Oleh maria-anitaTuesday, 15th August 2023 | 09:00 WIB
Warga Mimika Papua Tengah yang Lahir pada 17 Agustus Bisa Dapat SIM A dan C Gratis

PINUSI.COM - Kepala Satuan Lalu Lintas Polres Mimika AKP Darwis mengungkapkan, pihaknya bakal memberikan SIM A dan C secara gratis, bagi warga Mimika, Papua Tengah yang berulang tahun pada 17 Agustus.

Hal itu dilakukan untuk memeriahkan HUT ke-78 Republik Indonesia.  

Pemberian pelayanan pengurusan SIM bagi warga secara gratis ini dilakukan di Kantor Satlantas Polres Mimika, Jalan WR Soepratman, mulai Senin 14 Agustus hingga Rabu 16 Agustus 2023.

BACA LAINNYA: Bikin Fitur Video Call, Elon Musk Jadikan X Platform Serba Bisa

“Harus dibuktikan dengan KTP, kalau cuma omongan (lahir 17 Agustus) tidak bisa” Kata AKP Darwis, dikutip dari NTMC POLRI, Sabtu (12/8/2023). 

Kuota yang disediakan hanya untuk 20 orang. Darwis mengajak warga segera mengurus jika ingin mendapatkan SIM secara gratis. 

“Ini adalah salah satu bentuk dukungan kami kepada warga Mimika, supaya dalam berkendara itu dapat melengkapi diri dengan surat-surat kendaraan, seperti SIM, STNK."

BACA LAINNYA: Pentingnya Mengenali 5 Ciri Oli Motor Palsu yang Berbahaya!

"Dan jangan lupa menggunakan helm untuk menjaga keselamatan,” tuturnya. 

Ia berharap dengan diberikannya SIM secara gratis, masyarakat Mimika bisa taat aturan dalam berkendara di jalan raya. (*)

https://pinusi.com/pintect/siap-siap-bulan-depan-apple-bakal-rilis-iphone-15/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 6 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 3 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 2 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta