Buntut Kegagalan di Liga Champions, Antonio Conte Bisa Dipecat dari Kursi Kepelatihan Spurs?

Oleh fauzifMonday, 13th March 2023 | 14:48 WIB
Buntut Kegagalan di Liga Champions, Antonio Conte Bisa Dipecat dari Kursi Kepelatihan Spurs?

PINUSI.COM - Antonio Conte mengakui dia bisa diberhentikan dari jabatannya sebelum akhir musim setelah tim Tottenham tersingkir dari Liga Champions.

Hal tersebut juga menyusul penampilan buruk melawan Milan yang membuat mereka menghadapi musim ke-15 berturut-turut tanpa trofi.

Tottenham hanya berhasil melakukan dua tembakan tepat sasaran sepanjang pada pertandingan kontra Milan (9/3) dini hari WIB, Harry Kane nyaris menemukan kebuntuan di masa injury time, tetapi sundulannya masih dapat diselamatkan oleh Mike Maignan.

BACA LAINNYA: Kyle Walker Diselidiki Oleh Kepolisian Atas Video Eksibisionisme Terhadap Perempuan di Sebuah Bar

Tottenham kalah dari Wolves dan juga tersingkir dari Piala FA oleh tim Championship Sheffield United, Conte mengaku tidak ada jaminan dia akan tetap di klub musim depan.

“Kontrak saya berakhir pada bulan Juni, kita akan lihat – mereka mungkin memecat saya bahkan sebelum akhir musim." katanya kepada penyiar Amazon Prime Italia.

"Mungkin ekspektasinya lebih tinggi dan mereka mungkin kecewa? Yang penting bagi seorang pelatih adalah berusaha bekerja dan meningkatkan standar. Tahun ini kami berjuang untuk meningkatkan standar.” tambahnya.

“Saya benar-benar minta maaf kepada para penggemar, tetapi kami tidak bisa menciptakan kemenangan,” kata Conte.

https://pinusi.com/pinsport/sembuh-dari-cidera-lutut-pasca-pildun-gabriel-jesus-kembali-jalani-latihan-bersama-arsenal/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
PinHealth | in 7 hours
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
PinFinance | in 6 hours
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta