Mobilnya Ditabrak Trem, Striker Lazio Ciro Immobile Patah Tulang

Oleh fauzifTuesday, 18th April 2023 | 16:00 WIB
Mobilnya Ditabrak Trem, Striker Lazio Ciro Immobile Patah Tulang

PINUSI.COM - Striker Lazio Ciro Immobile dibawa ke rumah sakit pada Minggu (16/4/2023) lalu, setelah mobil SUV Land Rover miliknya bertabrakan dengan sebuah trem di Roma.

Dua putri Immobile juga disebut berada di dalam SUV yang hancur tersebut. Trem itu dilaporkan menerobos lampu merah.

Beberapa saksi mendukung klaim Immobile, trem tersebut tidak berhenti di lampu merah sebelum tabrakan.

BACA LAINNYA: Wonderkid Julio Enciso Tumbangkan Chelsea di Stamford Bridge

"Setelah kecelakaan mobil, pesepak bola Ciro Immobile mengalami cedera tulang belakang dan patah tulang rusuk kanan XI."

"Kondisinya saat ini baik. Ia masih dalam pengawasan di departemen pengobatan darurat Poliklinik Universitas IRCCS Agostino Gemelli di Roma," bunyi pernyataan pihak Lazio.

Kecelakaan itu terjadi 24 jam setelah Immobile mencetak gol untuk Lazio dalam kemenangan 3-0 atas Spezia di Serie A.

Immobile telah mencetak 12 gol dalam 30 pertandingan di semua kompetisi musim ini. (*)

https://pinusi.com/pinsport/kehilangan-poin-lagi-arsenal-semakin-ditempel-manchester-city/

Editor: Yaspen Martinus

Terkini

Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
Kekuatan Harapan di Rumah: Mengungkap Pygmalion Effect dalam Keluarga
PinHealth | in 6 hours
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
KSP Modal Teman Sukses Siap Kucurkan Dana untuk Kembangkan UMKM
PinFinance | in 6 hours
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta