Unik, Ini 3 Fakta Pertandingan Antara Indonesia vs Argentina!

Oleh SuneniWednesday, 21st June 2023 | 11:58 WIB
Unik, Ini 3 Fakta Pertandingan Antara Indonesia vs Argentina!

PINUSI.COM - Pertandingan antara Argentina dan Indonesia pada Senin (19/6/2023) di Stadion Utama Glora Bung Karno menyajikan fakta unik setelah pertandingan. Laga ini dimenangkan oleh  Argentina dengan skor 2-0. Berikut 3 fakta unik laga Argentina vs Indonesia.

  1. Emiliano Martinez sudah 2 kali bertanding di Stadion Utama Gelora Bung Karno.
Kiper Timnas Emiliano Martinez sudah 2 kali bertanding di SUGBK (Foto:Instagram/emi_martinez26)

Kiper timnas Argentina Emiliano Martinez ternyata sudah pernah betanding di SUGBK. Pertandingan Argentina Vs Indonesia merupakan kedua kalinya penjaga gawang Argentina bertanding di SUGBK. 

BACA LAINNYA: Tak Berkutik, Asnawi Berhasil ‘Mengantongi’ Garnacho di FIFA Matchday

Sebelumnya Emilano Martinez  bermain di SUGBK saat dirinya datang bersama Arsenal di tahun 2013.

  1. Garnacho dan Asnawi saling follow di Instagram.
Garnacho Terpantau memfolow Iinstagram Asnawi usai laga Indonesia vs Argentina (Foto: Tangkapan Layar)


Duel panas antara Asnawi dan Garnacho menjadi sorotan di laga Indonesia vs Argentina kemarin. Asnawi berhasil mengimbangi Garnacho yang bermain di liga Inggris. Instagram Asnawi pun langsung di follow oleh pemain Manchester United berusia 18 tahun tersebut.  

BACA LAINNYA: Timnas Dikalahkan Argentina 0-2, Kapolri: Indonesia Hebat, Keren

Kayaknya Garnacho mau ajak Asnawi untuk main di Manchester United nih pinusian. 

  1. Debut Shayne Pattynama bersama Timnas Indonesia
Shane Pattynama bahagia debutnya bersama Timnas Indonesia melawan tim juara Dunia

Shane Pattynama, pemain naturalisasi Indonesia dari Belanda ini sukses menjalani debut bersama timnas pada pertandingan FIFA Matchday Indonesia vs Argentina kemarin.

 Ia mengaku senang menjalani debut bersama Timnas Indonesia melawan juara piala dunia 2022 tersebut.

https://pinusi.com/pinnews/timnas-takluk-dari-argentina-0-2-puan-maharani-indonesia-enggak-kalah-dari-negara-lain/
Editor: Cipto Aldi

Tag

Terkini

Bukti Keterlibatan Mantan Kapolres Ngada, AKBP Fajar Widyadharma Lukman dalam Kasus Pencabulan Anak di NTT Terungkap!
Bukti Keterlibatan Mantan Kapolres Ngada, AKBP Fajar Widyadharma Lukman dalam Kasus Pencabulan Anak di NTT Terungkap!
PinNews | in 6 hours
Baim Wong Sebut Paula Verhoeven Manipulatif, Benarkah?
Baim Wong Sebut Paula Verhoeven Manipulatif, Benarkah?
PinTertainment | in 2 hours
WhatsApp Hadirkan Fitur Musik di Status, Begini Cara Menggunakannya
WhatsApp Hadirkan Fitur Musik di Status, Begini Cara Menggunakannya
PinTect | in an hour
Baim Wong Kecewa, Ingin Sidang Perceraian dengan Paula Verhoeven Digelar Terbuka
Baim Wong Kecewa, Ingin Sidang Perceraian dengan Paula Verhoeven Digelar Terbuka
PinTertainment | in 14 minutes
Grab Indonesia Patuh Arahan Presiden Prabowo, Tapi Tak Semua Driver Ojol Dapat BHR
Grab Indonesia Patuh Arahan Presiden Prabowo, Tapi Tak Semua Driver Ojol Dapat BHR
PinNews | 17 minutes ago
Rp. 300 Milyar Dana PIP Dibalikin Ke Negara, Ini Kata Komisi Informasi Publik
Rp. 300 Milyar Dana PIP Dibalikin Ke Negara, Ini Kata Komisi Informasi Publik
PinNews | an hour ago
Ahok Terkejut Saat Diperiksa Kasus Korupsi Pertamina: "Kok Gila Juga, Ya"
Ahok Terkejut Saat Diperiksa Kasus Korupsi Pertamina: "Kok Gila Juga, Ya"
PinNews | 13 hours ago
Patrick Kluivert Pilih Jordi Cruyff sebagai Penasihat Teknis Timnas Indonesia, Ini Alasannya
Patrick Kluivert Pilih Jordi Cruyff sebagai Penasihat Teknis Timnas Indonesia, Ini Alasannya
PinSport | Thursday, 13th March 2025 | 16:21 WIB
Timnas Indonesia Siap Hadapi Australia, Para Pemain Berkumpul Di Australia
Timnas Indonesia Siap Hadapi Australia, Para Pemain Berkumpul Di Australia
PinSport | Thursday, 13th March 2025 | 14:14 WIB
Cocok Untuk Menhabiskan THR, Ini Rekomendasi HP Murah dengan Layar AMOLED Terbaik
Cocok Untuk Menhabiskan THR, Ini Rekomendasi HP Murah dengan Layar AMOLED Terbaik
PinTect | Thursday, 13th March 2025 | 13:23 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta