Konseling Bersama Perempuan Sadar Vagina Mengenai Pornografi!

Oleh CarrisaeltrTuesday, 31st January 2023 | 13:37 WIB
Konseling Bersama Perempuan Sadar Vagina Mengenai Pornografi!

PINUSI.COM - Seorang anak harus mulai dikenalkan mengenai Edukasi Seksual sejak dini, idealnya anak bisa dikenalkan banyak informasi mengenai seksual mulai dari usia 12 tahun. Menurut Dr. Inge ketika seorang anak mendengar kata 'seks' mereka tidak boleh menanamkan dalam diri bahwa itu hanya terkait masalah berhubungan seksual dengan lawan jenis, karena seksual merupakan gender.

Informasi terkait edukasi mengenai seksual bagi anak harus didapatkan dari orangtua, sekolah dan yang ketiga audio visual. Menurut Dr. Inge ketika orang tua dan sekolah tidak dapat memberikan jawaban terkait masalah tersebut, audio visual bisa menjadi solusinya. Tetapi balik lagi apakah audio visual ini dapat memberikan pertanggung jawaban dengan konten mengenai seks.

BACA LAINNYA : 5 Manfaat Afirmasi Diri untuk Bertindak Lebih Positif

Para remaja dan orang tua dapat berkonsultasi dengan Komunitas Perempuan Sadar Vagina supaya mendapatkan jawaban-jawaban yang dibutuhkan. Bagi Dr. Inge akibat dari minimnya informasi mengenai edukasi seksual akan berdampak ke pornografi, audio visual yang digunakan oleh anak bisa menjadi buruk jika mereka membuka video atau foto yang tidak sesuai umur karena pure hubungan seksual tidak ada unsur edukasi.

Dr. Inge pernah mendapatkan orang tua yang akan berkonsultasi masalah pornografi di Perempuan Sadar Vagina. Baginya yang harus dikerjakan orang tua adalah intropeksi dimana letak kesalahannya, katakan pada diri sendiri dan anak bahwa sebagai orang tua harus 'ramah' akan edukasi seksual, dan harus menjadi tokoh serta contoh berhubungan seksual yang benar. Sebagai orang tua harus menjadi guru pertama bagi anaknya, open minded, banyak belajar dan memberikan seluruh informasi/ilmu sosial.

https://pinusi.com/pinhealth/pentingnya-edukasi-seksual-bagi-anak-dan-remaja-bersama-komunitas-perempuan-sadar-vagina/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 7 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 4 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta