Daftar Harga Mobil Listrik Pada Awal Tahun 2023

Oleh farizWednesday, 1st February 2023 | 13:35 WIB
Daftar Harga Mobil Listrik Pada Awal Tahun 2023

PINUSI.COM - Mobil listrik saat ini mulai banyak dilirik oleh masyarakat di Indonesia terus bertambah. Terlihat pada Januari 2023 tercatat sudah ada belasan mobil listrik yang dipasarkan dan dapat menghemat pengeluaran lantaran bahan bakarnya tidak memakai bahan bakar minyak (BBM), seperti bensin dan solar.

Namun, pembelian mobil listrik harganya yang sangat beragam, mulai Rp 200 juta hingga Rp 2 miliaran. Saat ini yang sudah produksi di sini dan ada juga yang diimpor secara utuh. Mobil listrik yang paling populer di Tanah Air adalah Hyundai Ioniq 5 yang menawarkan kemewahan dan Wuling Air ev yang dibanderol dengan harga sangat terjangkau dan memiliki desain unik.

BACA LAINNYA: PSSI Mencari Calon Lawan Timnas Indonesia Pada FIFA Matchday yang Berbeda dari Curacao

Fiturnya terdapat perbedaan, seperti tidak ada moonroof pada tipe terendah, pengaturan kursi, penghangat kursi di bagian depan dan sedikit perbedaan pada desain velgnya. Masyarakat Indonesia semakin tertarik untuk memiliki mobil listrik untuk keperluan mobilitasnya sehari-hari.

Berikut daftar harga mobil bekas di Indonesia, pada senin (23/1/2023).

Tesla Model Y: Rp1,8 miliar

Tesla Model S: Rp1,759 miliar

Tesla Model 3: Rp1,475 miliar

Hyundai Kona: Rp638 juta

Hyundai Ioniq Electric: Rp540 juta

Meski begitu, harga yang dipasarkan bergantung pada daerah Jakarta dan sekitarnya.

https://pinusi.com/pinhealth/vaksin-hpv-gratis-untuk-anak-kelas-5-6-sd-bagaimana-nasib-yang-tidak-sekolah/

Editor : Costa Rando Masihin

Terkini

Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
Tekel Fred Ke Mees Hilgers Bikin Fans Timnas Ketar-Ketir
PinSport | Friday, 4th October 2024 | 18:19 WIB
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
[Cek Fakta] Gibran Menungudurkan Diri, Anies Baswedan Gantikan Gibran
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 18:09 WIB
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
Rekayasa Lalu Lintas Sekitar Monas untuk Perayaan HUT ke-79 TNI, Ini Himbauan dari Polda Metro Jaya
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:56 WIB
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
5 Oktober Diperingati Sebagai Hari Guru Sedunia, Rayakan Dengan Berbagi Ucapan Ini
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:34 WIB
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
Setelah Video Mesum Gorontalo, Kini Video Mesum Inses Kuningan Viral
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 17:20 WIB
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
HUT Ke-79 TNI: Panglima TNI Agus Subiyanto Soroti Kesejahteraan dan Profesionalisme Prajurit
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 11:25 WIB
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
Lirik Lagu Fuel - Eminem, Sindirian Keras Sang Rapper Dunia Untuk Kasus .PDiddy
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 11:13 WIB
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
Lewat Lagu, Eminem Umumkan Kehamilan Sang Anak Hailie Jade Scott
PinTertainment | Friday, 4th October 2024 | 10:53 WIB
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
Israel Perintahkan Evakuasi di Beirut, Serangan Udara Meningkat
PinNews | Friday, 4th October 2024 | 10:44 WIB
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
Panik! Happy Asmara Tidak Sengaja Makan Daging Babi
PinTertainment | Thursday, 3rd October 2024 | 22:24 WIB