5 Cara Mengisi Daya Sepeda Listrik Anda dengan Benar

Oleh farizWednesday, 20th September 2023 | 23:40 WIB
5 Cara Mengisi Daya Sepeda Listrik Anda dengan Benar
Cara Sepeda Listri Charger. Foto: Pinterest

PINUSI.COM - Cara pengisian sepeda listrik yang benar perlu diperhatikan oleh pemiliknya. Sehingga pengguna tidak ceroboh saat melakukan pengisian daya karena tidak memahami bagaimana cara pengisian daya yang ideal untuk kendaraan listrik.


Melansir Ride the Wind Ebikes pada Rabu (20/09/23), berikut cara mengisi daya e-bike yang benar:

1. Pastikan pengisian daya yang tepat dari produsen sepada listrik. Model dan spesifikasinya sesuai dengan sepeda listrik anda. Selain itu, jangan gunakan charger yang sudah rusak karena berpotensi membahayakan.

2. Sangat penting untuk menghindari pengisian baterai berlebih dapat memberikan tekanan pada baterai. Hal ini dapat mengurangi masa pakai baterai. Charger modern saat ini sudah memiliki otomatis yang mematikan pengisian ketika baterai mencapai level penuh. 

3.  Kebiasaan ini dapat mengurangi umur baterai secara signifikan yaitu, pengisi baterai hingga habis total. Sebaiknya isi daya baterai ketika kapasitasnya sudah mencapai 20%-30% sesuai dengan rekomendasi dari produsen.

4. Simpan baterai dengan benar di tempat sejuk dan kering. Perhatikan tingkat daya baterai antara 30%-60% sebelum menyimpannya. Hindari menyimpan baterai di suhu ekstrim.

5. Selalu mengisi daya sepeda listrik di tempat dan suhu yang aman. Tempat yang tepat untuk mengisi baterai antara suhu 10 C dan 30 C. Hindari mengisi daya di bawah sinar matahari langsung atau kondisi suhu dingin.

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta