Rachel Vennya Dukung Prabowo-Gibran, Warganet Kecewa

Oleh biancamdTuesday, 23rd January 2024 | 08:30 WIB
Rachel Vennya Dukung Prabowo-Gibran, Warganet Kecewa
Selebgram Rachel Vennya mendukung pasangan calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka. Foto: Instagram@rachelvennya

PINUSI.COM - Selebgram Rachel Vennya mengejutkan publik, dengan mengumumkan dukungannya kepada pasangan calon presiden nomor urut 2 Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka.

Rachel Vennya hadir di acar debat pilpres 2024, Minggu (21/1/2024) malam, bersama temannya, Azizah Salsha.

Keduanya tampak kompak mengenakan kemeja biru muda, warna khas paslon Prabowo-Gibran.

Rachel Vennya juga berkesempatan berfoto bersama calon wakil presiden Gibran Rakabuming Raka.

Foto tersebut diunggah oleh Erina Gudono, istri adik Gibran, Kaesang Pangarep.

Dari foto tersebut, terlihat Rachel Vennya sudah masuk ke dalam tim sukses paslon Prabowo-Gibran.

Namun, keputusan Rachel Vennya tersebut ternyata tidak disambut baik oleh para penggemarnya.

Banyak netizen yang mengaku kecewa dan merasa dikhianati oleh idolanya.

Mereka menilai Rachel Vennya tidak bijak dalam memilih paslon yang akan memimpin Indonesia lima tahun ke depan

"Real kaget, kirain orang secerdas Buna enggak akan mihak 02," komentar akun @akb*.

"Salam akal sehat sih," imbuh akun @aly*.

"Nyari duit emang susah banget ya Bun, sampai masuk timses paslon," kata akun @riri*** menyindir.

"Dibayar sama siapa sih ini artis-artis, miriss," ujar akun @han*.

Rachel Vennya belum memberikan penjelasan mengapa ia memilih mendukung paslon Prabowo-Gibran.

Sebelumnya, ia tidak pernah terlibat dalam urusan politik dan selalu fokus pada karier dan keluarganya. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta