Teuku Ryan Pakai Cincin Kawin Lagi, Ria Ricis Malah Dikabarkan Layangkan Gugatan Cerai

Oleh biancamdThursday, 1st February 2024 | 17:30 WIB
Teuku Ryan Pakai Cincin Kawin Lagi, Ria Ricis Malah Dikabarkan Layangkan Gugatan Cerai
Teuku Ryan kembali dengan penampilannya bersama cincin kawin. Foto: Instagram@riaricis1795 & @teukuryantr

PINUSI.COM - Teuku Ryan membuat heboh jagat maya dengan tampil kembali bersama cincin kawin di jarinya.

Namun, kabar ini malah berbanding terbalik dengan desas-desus mengenai Ria Ricis yang diduga telah mengajukan gugatan cerai.

Gonjang-ganjing rumah tangga pasangan selebritas ini semakin menjadi perbincangan hangat.

Kabar miring menyebutkan Ria Ricis telah melangkah ke Pengadilan Agama Jakarta Selatan, untuk menggugat cerai Teuku Ryan.

Meskipun belum ada pernyataan resmi, gelagat keretakan dalam rumah tangga mereka semakin terasa.

Denny Darko, dalam kanal YouTube pribadinya, membeberkan Ria Ricis masih bimbang meski telah dikabarkan menggugat cerai.

Ia mengungkapkan ketakutan Ria Ricis sebagai seorang ibu satu anak yang belum siap menjadi janda, setelah menikah dalam waktu yang relatif singkat.

Sementara, Teuku Ryan membuat kejutan dengan mengenakan cincin kawin lagi, berpose di atas mobil dalam unggahan terbarunya di Instagram.

Meskipun hal ini menyulut kehebohan, terdapat ketidaksesuaian dengan rumor Ria Ricis yang menggugat cerai.

Kabar ini pun menjadi misteri yang belum direspons oleh pasangan suami istri tersebut.

Netizen pun ramai memberikan komentar terkejut di unggahan Teuku Ryan. (*)

Terkini

Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
Presiden Prabowo Subianto Imbau Pemberian Bonus Hari Raya bagi Pengemudi Ojek Online
PinNews | in 6 hours
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
Menteri Pertanian Ancam Tutup Tiga Perusahaan Jika Terbukti Mengurangi Takaran Minyakita
PinNews | in 5 hours
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 2 hours
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
Menbud Fadli Zon Hadir Di Acara 70 Tahun Hubungan Vietnam - Indonesia
PinNews | in 27 minutes
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 5 minutes
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | an hour ago
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | 2 hours ago
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 3 hours ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 3 hours ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 3 hours ago
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta