Haji Faisal Tak Suka Fuji Dijodoh-jodohkan

Oleh sarahsalsabillaWednesday, 24th January 2024 | 22:15 WIB
Haji Faisal Tak Suka Fuji Dijodoh-jodohkan
Sejak hubungannya dengan Thariq Halilintar kandas, Fuji sering kali dijodoh-jodohkan, terbaru dengan Alam Ganjar, putra calon presiden Ganjar Pranowo. Foto: Instagram@fuji_an

PINUSI.COM- Kehidupan asmara Fuji Utami tak pernah lepas dari sorotan.

Sejak hubungannya dengan Thariq Halilintar kandas, Fuji sering kali dijodoh-jodohkan, terbaru dengan Alam Ganjar, putra calon presiden Ganjar Pranowo.

Sebagai ayah, Haji Faisal mengaku sudah mendengar rumor tersebut.


Haji Faisal merasa keberatan apabila putrinya dijodoh-jodohkan dengan orang lain.

 

"Kalau soal anak saya dijodoh jodohin, kalau saya sih dari awal udah bilang saya kurang sepakat."

 

"Kenapa? Ya syukur-syukur kalau jodoh dengan dia enggak apa-apa, baik."


"Kalau seandainya tidak cocok dengan sosok itu, tentu kekecewaan ada," kata Haji Faisal kepada pewarta di kawasan Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, belum lama ini.

 

Haji Faisal khawatir, hal ini akan berdampak kurang baik di kemudian hari.


Terutama anggapan dari para netizen, yang justru akan membebani Fuji, maupun sosok yang dijodohkan-jodohkan itu.

 

"Kekecewaan ini bisa membuat sesuatu hal yang kurang baik, nanti ada postingan beginilah begitulah."


"Akhirnya membebani anak itu sendiri dan membebani pula pihak lain yang dijodoh-jodohin itu," jelasnya.

 

Ketimbang memikirkan urusan perjodohan, Haji Faisal menyerahkan penuh keputusan Fuji dalam memilih pasangan.


Menurut Haji Faisal, Fuji yang lebih mengetahui sosok yang dinilai tepat untuk dirinya.

 

"Biarkan mereka jalani kehidupan mencari jati diri dan melakukan penyesuaian dengan lawan jenisnya. Dengan siapa mereka cocok kita doakan semua," beber Haji Faisal. (*) 

 

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta