Fuji Sindir Balik Netizen yang Tanya Karier, Fuji: Lebih Kenceng di Ngepetnya Sih!

Oleh biancamdWednesday, 24th January 2024 | 23:30 WIB
Fuji Sindir Balik Netizen yang Tanya Karier, Fuji: Lebih Kenceng di Ngepetnya Sih!
Fuji kembali kena nyinyir setelah buat konten dirinya belum memiliki pacar karena sibuk ngejar karier. Foto: Instagram @fuji_an

PINUSI.COM - Fuji, selebgram anak Haji Faisal, kembali menuai kontroversi setelah membuat konten TikTok yang mengungkapkan alasan dirinya belum punya pacar.

Dalam video tersebut, Fuji mengaku sibuk mengejar karier sehingga tak punya waktu untuk berpacaran.

Namun, hal ini justru menimbulkan pertanyaan dari seorang netizen yang penasaran dengan karier yang dijalani Fuji.

Netizen tersebut menanyakan apa pekerjaan Fuji yang membuatnya begitu sibuk.

Menanggapi hal ini, Fuji tidak marah atau tersinggung, melainkan menjawab dengan santai dan humoris.

"Kariermu apa emang?" tanya @momogi pada kolom komentar TikTok Fuji dilansir dari TikTok @sisil996.

"Tidur, bikin TikTok, dapat duit kelar heheh lebih kenceng di ngepetnya sih kak," ujar Fuji.

Fuji sebelumnya mengaku sedang sakit dan perlu istirahat.

Dalam kondisi demam, Fuji tetap membuat konten TikTok menggunakan fitur yang bisa memprediksi alasan seseorang belum punya pacar.

Fitur tersebut memberikan jawaban Fuji belum punya pacar karena sibuk mengejar karier.

“Mank ea,” tulis Fuji pada caption video TikToknya yang diunggah pada Senin (22/1/2024).

Video ini pun mendapatkan banyak komentar dan reaksi dari warganet, baik yang mendukung maupun yang mengejek Fuji.

Namun, Fuji tampaknya tidak peduli dengan hujatan netizen dan tetap menunjukkan sikap positif dan ceria.

"Mantul jawaban Fuji, cepat sembuh ya Uti ku biar bisa berkarier lagi," kata @arma**.

 "Tapi jawabannya Fuji menohok, hebat Fuji," tulis @benderang***.

"Bagus Fuji pinter jawabannya," cuit @nhiee***. (*)

Terkini

Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
Breaking News ! KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil Terkait Dugaan Korupsi BJB
PinNews | in 5 hours
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 3 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in an hour
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 29 minutes
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | 17 minutes ago
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | 40 minutes ago
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | 40 minutes ago
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | an hour ago
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | 2 hours ago
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta