Sering Bertengkar, Adhisty Zara Tuai Pujian karena Dukung Kakaknya yang Dihujat Gegara Tato

Oleh biancamdSaturday, 3rd February 2024 | 22:30 WIB
Sering Bertengkar, Adhisty Zara Tuai Pujian karena Dukung Kakaknya yang Dihujat Gegara Tato
Adhisty Zara mendapat banyak pujian warganet karena turut membela kakaknya yang saat ini sedang banjir hujatan. Foto: Instagram@hasyakyla

PINUSI.COM - Meski sering terlibat pertengkaran, Adhisty Zara menunjukkan dukungan tanpa batas kepada kakaknya, Hasyakyla, yang tengah menjadi sasaran cemoohan karena memiliki tato di perutnya.

Dalam sebuah postingan di media sosial, Adhisty Zara membagikan foto lucu saat berenang bersama Hasyakyla, disertai kata-kata penuh kasih sayang.

"Sayang kamu, kak. Aku selalu mendukungmu dan aku janji kamu akan baik-baik saja."

"Kamu itu orang terkuat yang aku kenal," tulisnya dalam Bahasa inggris.

Dalam caption, Adhisty Zara juga memberikan kata-kata penyemangat untuk Hasyakyla.

"Kamu akan baik-baik saja Ca," ucapnya dengan menambahkan emoji tangan kuat.

Postingan ini langsung mendapat respons positif dari warganet, yang terharu dengan kekompakan dan dukungan yang diberikan, meski mereka sering berselisih.

Hasyakyla, yang menjadi sasaran bully karena tato di perutnya, mendapat kritikan pedas dari warganet.

Situasi semakin sulit ketika media turut membahasnya dalam sebuah artikel. 

Kejadian ini bahkan membawa dampak pada karier Ibunya yang tengah mencalonkan diri sebagai calon anggota legislatif.

Dukungan Adhisty Zara kepada Hasyakyla menjadi sorotan positif di tengah cemoohan dan menggambarkan kekuatan persaudaraan di tengah cobaan.

"Mereka berantem terus tapi aslinya manis banget," tulis @rika***.

"Sedih lihat ini. Ternyata kalian memang sesayang itu," kata @agil***. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta