Dilaporkan Terkait Dugaan Perzinahan, Dinar Candy Ingin Selesaikan Secara Kekeluargaan

Oleh ferdiWednesday, 6th December 2023 | 14:30 WIB
Dilaporkan Terkait Dugaan Perzinahan, Dinar Candy Ingin Selesaikan Secara Kekeluargaan
Laporan kasus dugaan perselingkuhan dan perzinahan yang menyeret nama Dinar Candy, masih berjalan di Polda Jambi. Foto: Instagram@dinar_candy

PINUSI.COM - Laporan kasus dugaan perselingkuhan dan perzinahan yang menyeret nama Dinar Candy, masih berjalan di Polda Jambi.

Terkait perkembangan laporan yang dilakukan oleh istri sah Koh Apex, Ayu Soraya, Dinar Candy memberikan penjelasan.

Dinar Candy mengaku sudah diperiksa polisi terkait kasus dugaan perzinahan tersebut.

Pemeriksaan tersebut berlangsung pada pekan lalu.

“Seminggu yang lalu aku di-BAP, yang atas laporan perzinahan itu kemarin,” ungkap Dinar Candy saat ditemui di kawasan Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, Senin (4/12/2023).

Dinar Candy menyebut dirinya tak ingin menggembar-gemborkan kasus yang dialaminya.

“Cuma kan aku silent dari media. Jadi banyak yang enggak tahu,” katanya.

Wanita yang berprofesi sebagai disc jockey ini meminta kepada istri Koh Apex, Ayu Soraya, agar permasalahan ini segera diselesaikan.

“Aku berharapnya sih ini mau diselesaikan baik-baik atau mau lanjut kasusnya?” Papar Dinar Candy.

Dinar Candy dilaporkan oleh Ayu Soraya, istri sah Koh Apex, terkait dugaan perzinahan dan pernikahan siri.

Dinar Candy dikabarkan memiliki hubungan percintaan dengan Koh Apex.

Tak hanya menjalin hubungan asmara, Dinar Candy dan Koh Apex disebut-sebut sudah menikah siri. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta