Sinopsis dan Pemain Munkar dan Lampir, Film Horor yang Tayang di Bioskop Bulan Ini

Oleh ragildwisetyaFriday, 9th February 2024 | 21:30 WIB
Sinopsis dan Pemain Munkar dan Lampir, Film Horor yang Tayang di Bioskop Bulan Ini
Film horor bakal kembali meneror bioskop Indonesia di 2024. Foto: Pinterest/Sou mamãe

PINUSI.COM - Film horor bakal kembali meneror bioskop Indonesia di 2024.

Setelah kesuksesan Kereta Berdarah, Munkar dan Lampir siap membuat jantung berdegup kencang.

Dikutip dari XXI, berikut ini sinopsis dan pemain film Munkar dan Lampir:

Munkar


Menceritakan seorang santriwati yang menjadi korban bully dan penderitaan lainnya, hingga mengalami kecelakaan.

Ajaibnya, ia kembali ke pondok pesantren dengan cara yang tidak biasa.

Setelah itu, muncul keanehan dan kengerian lainnya, hingga mengancam nyawa para santriwati di pondok pesantren tersebut.

Film ini diperankan oleh Adhisty Zara, Ratu Sofya, Saskia Chadwick, Kaneishia Yusuf, Elma Theana, Tyo Pakusadewo, dan Ayu Hastari

Lampir


Menceritakan sekelompok sahabat yang sedang photoshoot pre-wedding di sebuah vila mewah nan vintage.

Namun, mereka malah terjebak di sarang keramat Mak Lampir yang konon bernafsu menjadi wanita tercantik dan abadi.

Film ini diperankan oleh Jolene Marie, Rory Asyari, Gandhi Fernando, Ge Pamungkas, Ardina Rasti, Hana Saraswati, Sheila Salsabila, Isa Zega, Gesya Shandy, Yayu Unru, dan Priscilla Raintung. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta