Indonesia Peringkat 29 dari 32 Negara Paling Tidak Sopan dalam Menggunakan Media Sosial

Oleh wisnuhasanuddinSunday, 3rd March 2024 | 14:00 WIB
Indonesia Peringkat 29 dari 32 Negara Paling Tidak Sopan dalam Menggunakan Media Sosial
Indonesia menjadi negara urutan ke-29, dari 32 negara yang memiliki kesopanan dalam menggunakan media sosial. Foto Ilustrasi: Google

PINUSI.COMWe Are Social, situs layanan manajemen media sosial,  mencatat Indonesia menjadi negara urutan ke-29, dari 32 negara yang memiliki kesopanan dalam menggunakan media sosial.

Data itu juga menyebutkan, pengguna aktif media sosial di Indonesia mencapai 73,7% dari total penduduk, atau sekitar 201,57 juta penduduk.

Bahkan, jumlahnya terus meningkat, sampai 2022 tercatat mencapai 68,9%.

Masyarakat Indonesia juga cenderung mudah terpengaruh dengan informasi yang dilihat di Facebook, Instagram, Tiktok, dan X.

Bahkan, masyarakat bukan hanya terpengaruh dalam hal erpikir, namun secara bertindak pula, mulai dari berkomentar tidak jelas, membuat kontroversi, hingga menjustifikasi. 

Sehingga, masyarakat Indonesia dikenal sebagai pengguna sosial media yang tidak sopan. 

Serupa, Microsoft mengungkapkan, melalui laporan bertajuk Digital Civility Index (DCI), Indonesia berada di urutan ke 29 dari 32 negara yang memiliki tingkat kesopanan dalam menggunakan media sosial. (*)


Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta