Taylor Swift Rilis Dokumentasi Konser Eras Tour di Disney+

Oleh biancamdThursday, 14th March 2024 | 22:30 WIB
Taylor Swift Rilis Dokumentasi Konser Eras Tour di Disney+
Taylor Swift akan mempersembahkan dokumentasi konsernya, Eras Tour (Taylors Version) di platform Disney+. Foto: Instagram@taylorswift

PINUSI.COM - Pada Jumat (15/3/2024) besok, Taylor Swift akan mempersembahkan dokumentasi konsernya, Eras Tour (Taylor's Version) di platform Disney+.

Fans penyanyi berbakat ini tidak sabar menantikan hari spesial tersebut.

Sebagai penjelang rilis yang semakin mendekat, tim Taylor Swift telah merilis video penampilan eksklusifnya, menyanyikan lagu 'Cardigan' yang berasal dari album Folklore.

Video tersebut telah tersedia sejak Rabu (13/3/2024), dan dapat disaksikan melalui AppStore, aplikasi bawaan dari Apple.

Dalam kolom 'Today' di AppStore, para Swifties dapat bersatu menyambut perilisan film Taylor Swift: The Eras Tour (Taylor’s Version).

Caranya sangat mudah, cukup buka AppStore, pilih kolom Today, dan nikmati penampilan eksklusif Taylor Swift yang disiapkan khusus untuk Pinusian.

Dokumenter ini sebelumnya telah dirilis pada Oktober lalu dengan pencapaian fantastis.

Menurut laporan dari Billboard, pendapatan yang berhasil diraih mencapai 92,8 juta dolar AS, menjadikannya sebagai dokumenter konser dengan pendapatan tertinggi hingga saat ini.

Dalam versi baru yang akan segera dirilis, akan ada cuplikan dari lagu-lagu baru.

Lagu-lagu seperti 'The Archer', 'Long Live', 'Wildest Dreams', dan tentunya 'Cardigan' akan membuat para penggemar Taylor Swift merasa sangat bahagia. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta