Setelah Ikut Rayakan Nyepi di Bali, Rizky Febian Posting Momen Buka Puasa Bareng Mahalini

Oleh biancamdFriday, 15th March 2024 | 23:30 WIB
Setelah Ikut Rayakan Nyepi di Bali, Rizky Febian Posting Momen Buka Puasa Bareng Mahalini
Usai ikut rayakan nyepi bareng Mahalini, Rizky Febian ungkap agama yang ia anut. Foto: Instagram@rizkyfbian

PINUSI.COM - Selebgram Rizky Febian baru saja memicu kehebohan di media sosial.

Bagaimana tidak? Ia membagikan momen merayakan Hari Raya Nyepi di Bali bersama kekasihnya, Mahalini.

Hal ini menimbulkan kekecewaan sebagian netizen.

Para penggemar pun terkejut, karena Rizky, yang diketahui beragama Islam, memutuskan merayakan Hari Raya Umat Hindu tersebut.

Muncul dugaan Rizky telah berpindah agama demi mengikuti Mahalini.

Namun, tampaknya Rizky tidak tinggal diam.

Ia pun memosting momen berbuka puasa bersama Mahalini di media sosialnya.

Dalam keterangannya, ia menulis, "Setibanya kami di daerah pengendali tanah, untung pas banget sampai langsung azan. Selamat berbuka guys."

Meskipun tidak berpuasa, Mahalini tetap setia mendampingi Rizky Febian.

Keduanya terlihat kompak makan bersama di dalam tenda.

Hubungan asmara antara Rizky Febian dan Mahalini sudah terjalin sejak 2022.

Keduanya bahkan telah bertunangan pada 7 Mei 2023, dan kabarnya akan segera melangsungkan pernikahan. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta