El Rumi Kewalahan Jalani Syuting Program Kuis Komedi di Bulan Ramadan

Oleh NoerAlam123Saturday, 16th March 2024 | 20:30 WIB
El Rumi Kewalahan Jalani Syuting Program Kuis Komedi di Bulan Ramadan
El Rumi mengaku mendapatkan tawaran mengisi program kuis berbalut komedi di Bulan Ramadan. Foto: PINUSI.COM/Noer Alam

PINUSI.COM - El Rumi mengaku mendapatkan tawaran mengisi  program kuis berbalut komedi di Bulan Ramadan.

Namun putra musisi Ahmad Dhani itu sempat mengalami kesulitan hingga kewalahan.

Sebab, pekerjaan ini dinilai mengeluarkan banyak tenaga untuk membuat penonton tertawa.

"Jujur lumayan berat."

"Apalagi acaranya kuis dan komedi ini harus banyak ketawa dan menghibur," ujar El Rumi saat ditemui di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, Kamis (14/3/2024).

Hal ini menjadi tantangan bagi El Rumi untuk bisa menjalani pekerjaannya itu dengan maksimal saat berpuasa.

"Ketawa kan lumayan seret, harus mikir juga otak kalau lagi puasa, tapi ya harus dijalanin aja, seru-seru aja walaupun lebih berat dari hari biasanya," ucap putra Maia Estianty tersebut.

El memiliki tip sendiri untuk memaksimalkan energinya ketika bekerja di bulan puasa.

"Ya mungkin sahur yang bener, protein, jangan banyakin karbo, biar lebih kuat aja sih."

"Karena jadwal lumayan paket juga berat, juga otak karena lagi puasa kan," bebernya. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta