Berdoa Ketika Lailatul Qadar, Nagita Slavina Ingin Punya Anak Perempuan

Oleh sarahsalsabillaThursday, 2nd May 2024 | 15:00 WIB
Berdoa Ketika Lailatul Qadar, Nagita Slavina Ingin Punya Anak Perempuan
Sebelumnya sempat viral video Nagita Slavina yang curhat soal keinginan untuk mengadopsi seorang anak. Foto : Instagram.com @raffinagita1717

PINUSI.COM- Dugaan Raffi Ahmad dan Nagita Slavina mengadopsi bayi perempuan semakin kuat. Dalam acara FYP, Raffi menjelaskan bahwa kesempatan untuk merawat bayi bernama Lily itu sebenarnya datang begitu saja kepada mereka berdua.

Baginya, kehadiran Lily tersebut merupakan anugerah sekaligus rezeki yang tak ternilai untuk keluarganya. Kini keluarga kecilnya makin berwarna dengan adirnya Lily.

 

Belum bisa berkata banyak tapi intinya adalah, sebenarnya juga tidak mencari, kita tidak sengaja mencari, tapi ini kayak dari jalur langit tiba-tiba ada berapa hal yang akhirnya Insyaallah memutuskan untuk ya... ini rezeki yang mungkin dititipkan Allah kepada kami," tutur Raffi dalam tayangan FYP yang dikutip pada Rabu (1/5/2024).

 

Ternyata kehadiran Lily juga merupakan bagian dari doa Nagita Slavina di bulan suci Ramadhan yang dikabulkan oleh Allah. Nagita pernah secara spesifik meminta kehadiran anak perempuan.

 

"Si Rafathar itu biasanya dia sama anak kecil suka picky, dan sama yang ini saying banget, Rayyanza juga saying banget. Dan ini bocoran, aku sama Gigi lagi pengin banget anak perempuan, terus di malam Lailatul Qadar Gigi berdoa, dan datanglah, ibaratnya dari jalur langit, gitu," terangnya.

 

Sebelumnya sempat viral video Nagita Slavina yang curhat soal keinginan untuk mengadopsi seorang anak. Dia menceritakan ini sambil menangis.

 

"Aku kan pernah ngomong sama kamu, aku pengin anak terakhir aku tuh kayaknya pengin juga gitu ngurusin anak-anak di luar (adopsi)" tuturnya dikutip dari akun TikTok bebas_konten2 pada Minggu (14/4/2024).

 

"Iya gitu, karena aku mikir kadang-kadang ngelihatnya kasihan. Kayaknya aku bisa kok ngasih kasih sayang. Aduh aku kalau ngomong gitu jadi nangis, jadi gampang mberebes (nangis) kalau ngomongin anak," sambungnya.

 

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta