Nathalie Holscher Isyaratkan Comeback Jadi DJ

Oleh sarahsalsabillaMonday, 27th May 2024 | 22:00 WIB
Nathalie Holscher Isyaratkan Comeback Jadi DJ
Nathalie Holscher mengunggah rekaman berupa potongan sebuah lagu di media sosialnya. Foto: Instagram@nathalieholscher

PINUSI.COM - Beberapa hari lalu, Nathalie Holscher mengunggah rekaman berupa potongan sebuah lagu di media sosialnya.

Dalam rekaman lagu tersebut, terdapat irama musik electronik dance, diwarnai oleh lantunan vokal beberapa orang bak paduan suara.

Dalam lagu yang diunggah Nathalie Holscher, hanya terdapat lirik bagian All I need is your love tonight.


Mengiringi lagu tersebut, Nathalie Holscher juga mengunggah potret wajahnya dari samping, sembari menengadahkan kepala serta memasang headset.

 

Alhasil, warganet pun menduga Nathalie Holscher kini sedang menjajaki kembali profesinya sebagai seorang DJ.


Hal itu juga diketahui dari informasi lain yang dituliskan bersama foto tersebut.


Di situ terdapat kalimat Booking & Inquires, beserta nomor kontaknya.

 

Berbagai informasi dalam unggahan tersebut membuat warganet yakin mantan istri Sule itu, bakal kembali ke dunia musik dance.


Namun begitu, warganet jadi terbelah.


Ada yang mendukung, namun tak sedikit yang mengkritik hingga mencibir ibu satu anak ini.

 

Mengintip unggahan di akun Instagram @nathalieholscher, ia hanya menuliskan kata singkat untuk mengajak psts followers menonton aksinya. "SEEYOU. (*) 

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 7 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 6 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 5 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 3 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta