Kebaya Mepamit Mahalini Ternyata Sudah diRancang Desainer Sejak Tahun Lalu

Oleh sarahsalsabillaTuesday, 7th May 2024 | 07:00 WIB
Kebaya Mepamit Mahalini Ternyata Sudah diRancang Desainer Sejak Tahun Lalu
Diketahui kebaya mepamit perempuan bernama asli Ni Luh Ketut Mahalini Ayu Raharja tersebut dirancang desainer Asky Febrianti. Foto : Instagram @mahaliniraharja

PINUSI.COM- Mahalini baru saja melaksanakan salah satu prosesi adat sebelum pernikahan, yaitu mepamit pada Minggu, 5 Mei 2024. Calon istri Rizky Febian itu tampak cantik mengenakan kebaya dengan hiasan kepala khas perempuan Bali.

Diketahui kebaya mepamit perempuan bernama asli Ni Luh Ketut Mahalini Ayu Raharja tersebut dirancang desainer Asky Febrianti. Perancang mode yang memang sudah jadi langganan para artis dengan konsep effortless beuaty ini membagikan proses kreatif dan detail pada kebaya berhias raya tersebut.

 

Asky mengatakan, Mahalini telah datang dan meminta dibuatkan kebaya sejak tahun lalu. Hal ini cukup mengejutkan, mengingat kabar pernikahan pasangan penyanyi tersebut baru terembus di Maret tahun ini.

 

Asky mengatakan bahwa ide rancangannya datang setelah melihat sosok penyanyi berusia 24 tahun tersebut. Sang desainer merasa ia harus membuat kebaya yang memang sesuai dengan gaya Mahalini. "Lebih melihat sosok Mahalini yang vibe-nya memang ingin terlihat Mahalini sekali," ujarnya pada Senin, 6 Mei 2024.

 

Dengan bahan dasar renda Prancis yang mewah, ia mengaku Mahalini tidak banyak meminta detail spesifik soal kebayanya. Bahkan, ia hanya meminta diberikan warna yang sesuai dengan gayanya, menurut Asky.

 

Mahalini dan RizkyFebrian diinformasikan akan melaksanakan pernikahan pada Rabu, 8 Mei 2024 di Jakarta. Soal apakah Asky juga merancang busana pengantin pada acara akad nanti, ia memilih tidak menjawab. (*)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta