Innalillahi! Ayah Deswita Maharani Meninggal

Oleh sarahsalsabillaSaturday, 18th May 2024 | 21:30 WIB
Innalillahi! Ayah Deswita Maharani Meninggal
Ayah Deswita Maharani meninggal. Foto: Instagram@deswitamaharani80

PINUSI.COM-  Kabar duka datang dari pasangan artis Deswita Maharani dan Ferry Maryadi.

Ayah Deswita, Zainul Affendy bin Yusuf Effendy, meninggal dunia pada Sabtu (18/5/2024) pukul 02.30 WIB. 

Berita duka itu disampaikan Deswita Maharani lewat akun Instagram terverifikasinya.


Ayahanda Deswita mengembuskan napas terakhir di usia 75 tahun.

 

"Innalillahi wa inna ilaihirojiun... Telah wafat papa/ atok/ kakek kami tercinta Drs. Zainul Affendy bin Yusuf Effendy, di usia 75 tahun, hari ini Sabtu 18 Mei 2024, pukul 02.30 WIB di RSPAS Gatot Subroto."

 

"Mohon dimaafkan atas segala kesalahan Alm, mohon doa semoga beliau wafat dlm husnul khotimah Aamiin ya Rabbalalamin," tulis Deswita Maharani di Insta Story Instagramnya.

 

Masih dalam unggahan Insta Story aku Instagramnya, Deswita menyebut jenazah ayahnya dimakamkan di TPU Menteng Pulo, Jakarta Selatan, ba'da Zuhur. 

 

"Insya Allah dimakamkan hari ini, ba'da Zuhur di TPU Menteng Pulo," tulis Deswita.

 

Menengok pada kolom feed Instagram, Deswita sempat mengunggah video kebersamaannya dengan almarhum ayah.


Dalam video itu, mendiang yang memakai masker terlihat berbaring di ranjang rumah sakit. (*)

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 6 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 5 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 4 hours
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
Ikutan Gotong Royong, Menteri PKP Maruarar Sirait Sumbang Uang Pribadi 500 Juta Di Pembangunan Perumahan TNI AD
PinNews | in 3 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 2 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 2 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta