Mempunyai banyak Anak, Zaskia Adya Mecca Ungkap rahasia menjaga badan

Oleh AntoSaturday, 3rd December 2022 | 13:17 WIB
Mempunyai banyak Anak, Zaskia Adya Mecca Ungkap rahasia menjaga badan

Instagram.com/zaskiadyamecca

Bagi seorang perempuan, menjaga berat badan setelah melahirkan merupakan salah satu hal yang cukup sulit, apalagi untuk tetap bisa menjaga agar wajah tetap awet muda.

Tak terkecuali para selebriti, mereka dituntut untuk tetap tampil cantik di depan layar kaca. Di samping jadwal mereka yang cukup padat, beberapa selebriti memilih olahraga sebagai bentuk untuk bisa menjaga badan tetap ramping dan wajah yang awet muda.

Zaskia Adya Mecca, artis sekaligus model tersebut juga ternyata jadikan olahraga sebagai bentuk upaya untuk tetap fit dan bisa tampil awet muda. Selain itu, Zaskia juga menyempatkan waktu untuk me time di sela-sela kesibukannya.

"Kita ternyata juga butuh waktu buat diri kita sendiri, apa yang bikin kita happy." Ungkap Zaskia saat ditemui di kawasan JCC Senayan.

Instagram.com/zaskiadyamecca

Istri dari sutradara Hanung Bramantyo tersebut mengatakan saat ini ia juga sedang hobi olahraga softball "sekarang lagi suka softball, itu bisa bikin badan kita ideal seperti apa yang kita mau." Tegasnya.

Selain itu juga Zaskia mengungkapkan tujuan dia olahraga bukan hanya untuk menjaga badan tetap fit dan awet muda, mainkan untuk bisa sehat supaya bisa bermain bersama anak-anak nya hingga nanti dewasa

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
Kimetsu no Yaiba: Infinity Castle Tayang di Indonesia 15 Agustus 2025, Catat Tanggalnya!
PinTertainment | in 7 hours
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
Rizky Ridho Cetak Gol Spektakuler dari Tengah Lapangan di Laga Persija vs Arema
PinSport | in 6 hours
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
Cara Mudah Mengetahui Password WiFi di Android, iPhone, Windows, dan Mac
PinTect | in 5 hours
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
Arsenal Gagal Maksimalkan Dominasi, Arteta Kecewa Usai Ditahan Imbang Manchester United
PinSport | in 3 hours
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
Demo CPNS dan PPPK, Ini Alasan Pemerintah Menyesuaikan Jadwal Pengangkatan CPNS dan PPPK 2024
PinNews | in 3 hours
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Garuda Calling! Daftar Skuad Sementara Timnas Indonesia untuk Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026
PinSport | in 3 hours
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
Gelombang Protes Penundaan Pengangkatan CASN dan PPPK, Aksi Massa Digelar di Tiga Lokasi
PinNews | in 3 hours
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
Kunjungi 2 Lokasi, Menteri PKP Maruarar Temui Masyarakat Di Lokasi Pembangunan Rumah
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 20:01 WIB
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
Sinar Mas Adakan Groundbreaking Gedung SMX01 Di Kawasan Bisnis Jakarta
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 13:25 WIB
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
Brimob Metro Jaya Gelar Dapur Lapangan di Pondok Gede Permai untuk Bantu Warga Terdampak Banjir
PinNews | Friday, 7th March 2025 | 11:06 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta