Suka Croffle? Awas Keliru ! Dari Mana Asal Sebenarnya?

Oleh anang-fajar-irawanMonday, 1st November 2021 | 15:00 WIB
Suka Croffle? Awas Keliru ! Dari Mana Asal Sebenarnya?

Kudapan manis Croffle memang sangat digemari warga Indonesia saat ini, namun masih banyak yang keliru jika Croffle berasal dari negara Korea, lalu dari mana asal aslinya? yuk simak di bawah ini!

PINUSI.COM - Dessert memang merupakan makanan yang cocok untuk menjadi makanan penutup. Kesan manis yang menjadi ciri khas pastinya dapat memanjakan lidah siapapun yang memakannya.

Begitu pula dengan Croffle, jenis kudapan manis yang sedang naik daun ini banyak di gandrungi masyarakat khususnya anak muda.

Croffle banyak di temukan di beberapa restaurant atau café, tempat berkumpulnya para anak muda yang memang menjadi salah satu sasaran audiens untuk Croffle ini.

Tetapi sebenarnya, banyak yang belum mengetahui asal muasal dari mana Croffle berasal.

Dilansir dari Kompas.com, Berawal dari inovasi Louise Lennox, seorang koki asal Dublin yang menggabungkan Croissant dan Waffle menjadi satu kudapan manis sebagai makanan penutup.

Akhirnya tercipta Croffle yang pertama kali dijual dan diciptakan di Café La Petite Boulangerie milik perusahaan Cuisine de France, Dublin, Prancis pada tahun 2017.

Awal Mula Croffle Viral di Korea

Kang Min Kyung penyuka Croffle (sumber: K-World)
Kang Min Kyung penyuka Croffle (sumber: K-World)

Pada tahun 2020, kudapan ini sampai di lidah artis dari Korea Selatan, Kang Min-kyung dan menyebutkan bahwa Croffle merupakan makanan favoritnya pada channel youtube pribadi miliknya. Sejak saat itu, Croffle sangat banyak di cari warga khususnya pada negara Korea Selatan.

Ketenaran Croffle menyebar hingga ke telinga masyarakat Indonesia yang notabene senang dengan hal berbau viral dan sangat update dengan perkembangan zaman di media sosial.

Croffle banyak tersebar di berbagai kedai kopi, café, restaurant, atau bahkan karena pembuatan yang tidak terlalu sulit masyarakat pun kerap mencoba membuat sendiri di rumah.

Kamu sudah mencoba kudapan manis Croffle? jangan banyak-banyak yaa. Soalnya kamu udah manis, takut Crofflenya minder aja hihihi..

(tzy)

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta