Kontroversi Dupa Ayam Goreng, KFC Thailand Tuai Protes

Oleh fauzifFriday, 20th January 2023 | 18:53 WIB
Kontroversi Dupa Ayam Goreng, KFC Thailand Tuai Protes

PINUSI.COM - KFC Thailand merilis menu barunya jelang tahun baru Imlek, menu tersebut berupa ayam goreng yang didesain mirip dengan dupa.

Video iklan itu mereka unggah pada akun instagram KFC Thailand, namun video tersebut telah dihapus dari platform mana pun.

Banyak masyarakat yang menuduh merek makanan cepat saji ini kurang pemahaman seputar dupa dalam budaya Tionghoa (sering digunakan dalam doa dan untuk menghormati orang mati).

“So many things wrong with this. You’d [think] that they would know Chinese culture better,” kata seorang di Twitter.

BACA LAINNYA: Ridwan Kamil Resmi Gabung Golkar, Ketua DPD Golkar Jawa Barat : Amunisi Baru

Produk tersebut menjadi sangat viral sehingga istri Perdana Menteri Singapura Lee Hsien Loong, memposting ulang tentang dupa di halaman Facebook-nya dengan tulisan yang membingungkan: “Wah…”

KFC belum merilis pernyataan tentang kontroversi tersebut. KFC sebelumnya pernah merilis aroma yang terinspirasi dari produk mereka, termasuk candle light dengan aroma ayam goreng di Inggris pada tahun 2019.

https://pinusi.com/pinnews/waspada-kasus-campak-meningkat-sampai-ke-31-provinsi/

Editor

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta