Pulang Dari Rumah Sakit, Begini Kondisi Indra Bekti

Oleh AntoMonday, 23rd January 2023 | 16:52 WIB
Pulang Dari Rumah Sakit, Begini Kondisi Indra Bekti

PINUSI.COM - Setelah hampir sebulan terbaring di rumah sakit sejak desember 2022 lantaran pendarahan otak, akhirnya presenter kondang, Indra Bekti, kini sudah diizinkan untuk pulang ke rumah.

Namun, meski begitu Indra Bekti harus mengistirahatkan dirinya dari pekerjaan selama empat bulan.

Hal tersebut diungkapkan oleh Adik dari Indra Bekti, Cipta Nurcahyo. Menurut Cipta, Indra merasa sedih dan khawatir terhadap pekerjaannya.

“Ya sedih sih sebenarnya (Indra Bekti saat enggak boleh kerja dulu). Sempat yang 'hah, serius? Terus gimana kerjaan-kerjaan yang ini?'." Kata Cipta saat ditemui di kawasan Ciledug, Tangerang, Minggu (22/1/2023).

BACA LAINNYA: Polri Ajak BNN Berkomitmen Berantas Liquid Vape Sabu

Kendati demikian, Cipta mengatakan bahwa para klien Indra Bekti cukup mengerti dengan kondisi Indra saat ini.

“Ya kami kasih tahu semua ke klien dan klien pun mengerti dengan keadaan Mas Indra sekarang. Beliau pun akhirnya juga menerima dan mau fokus sembuh." Ungkap Cipta.

“Kan Mas Indra motivasinya juga pengin cepat sembuh." Lanjutnya.

Cipta berharap agar Indra Bekti bisa sembuh lebih cepat dan kembai menghibur. Namun itu semua tergantung dengan semangat Indra Bekti.

https://pinusi.com/pinnews/lanyalla-minta-kemenag-kaji-kembali-perihal-kenaikan-ongkos-naik-haji-2023/

Editor : Cipto Aldi

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta