GFRIEND DISBAND, BUDDY MINTA KLARIFIKASI DARI HYBE

Oleh adminnewsThursday, 1st July 2021 | 14:05 WIB
GFRIEND DISBAND, BUDDY MINTA KLARIFIKASI DARI HYBE

Pinusi.comGfriend, girlband Kpop yang sudah debut sejak 2015 hingga 2021, beranggotakan enam wanita cantik yaitu Sowon, Yerin, Eunha, Yuju, SinB, dan Umji, akhirnya bubar pada (22/05/2021).

Pihak agensi mengatakan setelah mempertimbangkan banyak hal, Gfriend dan Source Music memiliki kesepakatan untuk berpisah dengan jalan masing – masing.

Cukup mengejutkan bagi Buddy yakni nama fanbase dari Gfriend saat mengetahui informasi tersebut karena hanya selang 4 hari sebelum waktu bubar mereka tiba.

Buddy merasa ada yang tidak beres tentang bubarnya Gfriend. Banyak faktor yang mendukung seperti tidak adanya kejelasan resmi mengapa kontrak Gfriend habis padahal mereka memiliki jadwal untuk kedepan dan akan melakukan comeback mereka.

Penggemar menunjukkan protes nya melalui hastag #ClarifyTheTermination. Dalam tulisan mereka di Twitter, Buddy menunjukkan kemarahan dan kekecewaannya terhadap pihak agensi yang menaungi Gfriend yaitu Hybe dan Source Music.

“Hybe dan Source music, jelaskan semuanya”, tulis akun bernama @softkimcheez di Twitter.

“Gfriend selalu menyebut mu setiap kali mereka menerima penghargaan atau menempati posisis pertama dan selalu menghormatimu. Tapi apa ini? Membubarkan satu – satunya artis mu? Tanpa alasan? Tidak mungkin”, tulis akun lainnya yang bernama @mybuddyday.

Hingga kini, unggahan dengan hastag #ClarifyTheTermination telah mencapai 36.6ribu tweet. Para penggemar melakukan aksi protes ini hingga 4 Juli 2021 mendatang.

Berharap pihak agensi segera memberikan klarifikasi resmi mengenai bubarnya Gfriend.

Terkini

Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
Kementerian PKP Dan Goto Tengah Persiapkan 2 Ribu Rumah Subsidi Untuk Pengemudi Ojek Online
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 23:04 WIB
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
Presiden Prabowo Ingin Berdialog Tertutup dengan Tokoh Pengusung Narasi "Indonesia Gelap"
PinNews | Tuesday, 8th April 2025 | 10:13 WIB
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
Timnas Indonesia U-17 Tembus Piala Dunia 2025, Skuad Garuda Senior Tunjukkan Dukungan Penuh
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:58 WIB
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
Garuda Muda Cetak Sejarah: Timnas Indonesia U-17 Lolos ke Piala Dunia U-17 2025 Usai Bungkam Yaman
PinSport | Tuesday, 8th April 2025 | 09:03 WIB
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
Prabowo Tegaskan: TNI Aktif Dilarang Masuk BUMN, Hanya Pensiunan yang Diperbolehkan
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 10:41 WIB
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
Kisruh PHK Massal PT Yihong Novatex Indonesia: Kronologi Lengkap, Nasib 1.126 Karyawan Masih Menggantung
PinNews | Monday, 7th April 2025 | 09:23 WIB
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
Prediksi Timnas Indonesia U-17 vs Yaman di Piala Asia U-17 2025: Laga Krusial Menuju Piala Dunia
PinSport | Monday, 7th April 2025 | 08:08 WIB
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
Contraflow di Tol Jagorawi Dihentikan, Jasa Marga Dukung Diskresi Polisi dan Imbau Pengguna Antisipasi Kepadatan
PinNews | Saturday, 5th April 2025 | 15:07 WIB
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
Nova Arianto Bersyukur Usai Kemenangan Timnas U-17 Atas Korea Selatan di Piala Asia 2025
PinSport | Saturday, 5th April 2025 | 14:49 WIB
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf,  Ternyata Bertemu Sosok Ini...
Ini Alasan Ruben Onsu Mualaf, Ternyata Bertemu Sosok Ini...
PinTertainment | Saturday, 5th April 2025 | 13:43 WIB
© 2025 Pinusi.com - All Rights Reserved
Setia mengabarkan berita dan fakta